Menhan cerita pernah mendapat telepon dari HRS saat aksi 212.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pertahanan, Ryamiard Ryacudu, mengaku bersahabat dengan Imam Besar FPI, Habib Rizieq Shihab. Ryamizard mengingat bagaimana dia saling berkomunikasi dengan Rizieq ketika aksi 212 lalu.
Baca Juga "Itu Habib Rizieq teman saya itu. Telepon saya itu. Petamburan. Dia ke rumah. Yang waktu rame-rame berapa juta itu, itu habib 'Bang, ente datang ke sini?' 'Ya nanti aja deh gak enak. Yang lain belum datang kok mosok gue datang sendiri,'" cerita Ryamizard di Kementerian Pertahanan, Gambir, Jakarta Pusat, Selasa .
Pada kesempatan yang sama, ia juga menyebutkan, Prabowo Subianto merupakan kawan seangkatannya ketika menempuh pendidikan sebagai tentara. Pun demikian dengan Susilo Bambang Yudhoyono . Keduanya berada di sisi berbeda dengan Ryamizard pada Pilpres 2019. Ryamizard mengaku tak masalah dengan itu. "Saya bilang nggak apa-apa namanya demokrasi kok, yang penting nggak dendam-dendaman. Saya di Pak Jokowi betul. Masak saya jadi menteri ke sana. Ya nggak boleh menghianat. Tapi teman-teman silakan," jelasnya.
Hal itulah yang ia harapkan dapat diterapkan oleh seluruh elemen masyarakat saat ini. Ia meminta agar dendam dibuang jauh-jauh dari kehidupan. Dengan begitu, bangsa Indonesia dapat akur setiap warga negaranya."Jangan sampai kita mati membawa dendam. Buanglah itu. Harapan kita bangsa akur," kata dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Akademisi nilai Paslon 02 tersandra kepentingan Habib RizieqAkademisi dari Universitas Muhammadiyah Kupang Ahmad Atang menilai selama ini kubu peserta pilpres nomor urut 02 tersandera oleh kepentingan Muhammad Rizieq ...
Baca lebih lajut »
Rekonsiliasi Politik dengan Memulangkan Habib Rizieq, Ini Tanggapan TKNJuru Bicara TKN Jokowi-Ma'ruf Amin, Irma Suryani Chaniago angkat suara terkait kicuan mantan Juru Bicara Prabowo-Sandi,...
Baca lebih lajut »
Gerindra syaratkan rekonsiliasi adalah pemulangan Habib RizieqSekretaris Jenderal DPP Partai Gerindra, Ahmad Muzani tidak menyangkal bahwa salah satu syarat rekonsiliasi antara kubu Prabowo dan Jokowi adalah pemulangan ...
Baca lebih lajut »
Dukung Usulan Dahnil soal Pemulangan Habib Rizieq, Fadli Zon: HarusFadli Zon menilai selama ini rencana pemulangan Habib Rizieq ke Indonesia terkesan dihalang-halangi. Padahal, visa dan paspor Habib Rizieq tidak ditemukan adanya masalah. FadliZon HabibRizieq
Baca lebih lajut »
Ingat ! Prabowo yang Janji Pulangkan Rizieq, Bukan JokowiPasangan Prabowo - Sandi yang sebelumnya saat pilpres berwacana akan memulangkan Habib Rizieq Shihab. RizieqShihab
Baca lebih lajut »
Tri Dianto: Mungkin Habib Rizieq Sudah Kangen Masakan JakartaWakil Sekretaris Jenderal Partai Hanura Tri Dianto tidak setuju jika pemulangan Habib Riziq dijadikan syarat rekonsiliasi. TriDianto
Baca lebih lajut »