Mengenal Thilo Kehrer, Bek Timnas Jerman Serba Bisa yang Direkrut West Ham dari PSG TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - West Ham mengumumkan penandatanganan bek Timnas Jerman, Thilo Kehrer, Rabu, 17 Agustus 2022. Pemain serba bisa berusia 25 tahun itu direkrut dari Paris Saint-Germain .Kehrer diboyong dengan harga 10,1 juta pound sterling ditambah bonus. Dia telah meneken kontrak berdurasi empat tahun dengan opsi dua tahun di Stadion London. The Hammers berhasil mengalahkan klub-klub Eropa lain untuk bisa mendapatkannya.
Ronen ZvulunKehrer menjadi rekrutan keenam The Hammers pada bursa transfer musis panas ini. Sebelumnya, West Ham telah mendatangkan bek tengah Maroko, Nayef Aguard; penjaga gawang Prancis, Alphonse Areola; penyerang tengah Italia, Gianluca Scamacca; pemain sayap Pantai Gading, Maxwel Cornet dan gelandang Flynn Downes. Moyes melihat Kehrer cocok dengan tipe pemain untuk West Ham di masa depan, dan sedang berada di tahun-tahun puncak kariernya.
Kai PfaffenbachDia kemudian menjuarai Kejuaraan U-21 Eropa UEFA, lalu memenangkan Kejuaraan U-21 Eropa UEFA bersama Jerman pada musim panas 2017.Setelah tampil mengesankan bersama Schalke dan menarik perhatian beberapa klub besar Eropa pada 2017/18, Kehrer bergabung dengan PSG dengan biaya 33 juta pound sterling pada Agustus 2018. Ia lantas menjalani debut seniornya di Timnas Jerman dalam pertandingan persahabatan internasional melawan Peru pada bulan berikutnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
West Ham United Datangkan Thilo Kehrer dari Paris Saint-GermainWest Ham United resmi mendatangkan bek asal Jerman Thilo Kehrer dari Paris Saint-Germain, dengan nilai 15 juta poundsterling di bursa transfer musim panas ini.
Baca lebih lajut »
West Ham Resmi Boyong Kehrer dari PSGBek berusia 25 tahun tersebut menjadi perekrutan The Hammers keenam musim panas ini setelah menandatangani kontrak berdurasi empat tahun dengan opsi diperpanjang dua musim lagi.
Baca lebih lajut »
West Ham United Datangkan Thilo Kehrer dari Paris Saint-GermainWest Ham United resmi mendatangkan bek asal Jerman Thilo Kehrer dari Paris Saint-Germain, dengan nilai 15 juta poundsterling di bursa transfer musim panas ini.
Baca lebih lajut »
Mengenal Sosok Sergio Gomez, Pemain Baru Manchester CityManchester City mengontrak bek kiri Sergio Gomez selama empat tahun. Simak fakta menarik soal pemain yang direkrut dari Anderlect ini.
Baca lebih lajut »
West Ham Resmi Boyong Kehrer dari PSGBek berusia 25 tahun tersebut menjadi perekrutan The Hammers keenam musim panas ini setelah menandatangani kontrak berdurasi empat tahun dengan opsi diperpanjang dua musim lagi.
Baca lebih lajut »
Usai Beli Scamacca, West Ham United Mau Bek Sayap Italia Chelsea Emerson Palmieri...dilaporkan bahwa pemain Chelsea itu malah bisa menuju ke klub sesama Liga Inggris, West Ham United...
Baca lebih lajut »