Mengenal lebih dekat kawasan Belanda Depok

Indonesia Berita Berita

Mengenal lebih dekat kawasan Belanda Depok
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 78%

Istilah Belanda Depok sudah banyak dikenal oleh masyarakat luas, namun hanya sedikit yang mengetahui asal-usul penyebutan istilah tersebut. Kawasan Belanda ...

Duta Besar Belanda untuk Indonesia Lambert Grijns ketika mengunjungi kawasan Depok Lama untuk melakukan penjajakan pengembangan kawasan ini sebagai daerah cagar budaya dan wisata sejarah. ANTARA/Feru Lantara

Tidak hanya itu, juga terdapat Gereja GPIB Immanuel, Gedung Yayasan Lembaga Cornelis Chastelein , Rumah Tinggal Presiden Depok, serta tiang telepon pertama yang dibangun Belanda dan berdiri sejak tahun 1900. Tiang telepon ini terletak di Jalan Kartini Depok. Kawasan Depok Lama memang menyisakan bangunan bergaya arsitektur Belanda, yang memadukan arsitektur tropis dengan ciri berjendela besar dan beratap agak curam.

Ada 12 marga utama yang menghuni kawasan Depok Lama kini. Dua belas marga tersebut, yaitu Bacas, Isakh, Jonathans, Jacob, Joseph, Loen, Laurens, Leander, Tholense, Soedira, Samuel, dan Zadokh. Pewaris marga ini kemudian dikenal dengan sebutan 'Belanda Depok'. Duta Besar Belanda untuk Indonesia Lambert Grijns mengunjungi kawasan Depok Lama yang dikenal sebagai tempat tinggal Belanda Depok untuk melakukan penjajagan pengembangan kawasan ini sebagai daerah cagar budaya dan wisata sejarah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mengenal Kota Pahlawan Lebih Dekat Lewat Pameran Foto 'Surabaya Lintas Masa'Mengenal Kota Pahlawan Lebih Dekat Lewat Pameran Foto 'Surabaya Lintas Masa'Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meresmikan pemeran foto bertajuk “Surabaya Lintas Masa” di Alun - Alun Suroboyo, Sabtu (3/9/2022) sore. Pameran foto yang digelar
Baca lebih lajut »

Erick Thohir Minta Direktur Pertamina 'Jaga' SPBU 3x24 JamErick Thohir Minta Direktur Pertamina 'Jaga' SPBU 3x24 JamErick yang sedang dalam lawatannya ke Belanda saat kenaikan harga BBM diumumkan memutuskan pulang lebih awal.
Baca lebih lajut »

Rayakan Ulang Tahun Ke-61, Iwan Fals Gelar KonserRayakan Ulang Tahun Ke-61, Iwan Fals Gelar KonserKonser yang dipersiapkan khusus oleh istri Iwan Fals, Rossana Listanto, itu digelar di kediaman sang penyanyi di kawasan Leuwinanggung, Depok, Jawa Barat.
Baca lebih lajut »

Buktikan Indonesia negara taat prokes lewat KTT G20Buktikan Indonesia negara taat prokes lewat KTT G20Tanpa disadari sudah 2,5 tahun lamanya, dunia berkenalan lebih dekat dengan COVID-19 yang disebabkan oleh koronavirus sindrom pernapasan akut berat 2 ...
Baca lebih lajut »

Erick Thohir Telepon Direksi Pertamina usai BBM Naik, Ini PerintahnyaErick Thohir Telepon Direksi Pertamina usai BBM Naik, Ini PerintahnyaErick Thohir telepon direksi Pertamina usai harga BBM naik di tengah kunjungan kerjanya di Belanda.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 05:52:18