AC Milan dikabarkan siap dijual kepada investor asal Timur Tengah, Investcorp, dengan nilai transaksi sebesar Rp 15,5 triliun.
, kesepakatan penjualan AC Milan ke Investcorp sudah sangat dekat. Nilai transaksi itu diperkirakan mencapai 1,1 miliar euro atau sekitar 15,5 triliun rupiah.Investcorp menancapkan kuku finansial mereka ke berbagai belahan dunia. Tercatat, perusahaan yang kini dipimpin Mohammed Mahfood Al Ardhi tersebut punya kantor yang tersebar di 13 negara berbeda.Kantor Investcorp di antaranya didirikan di New York , Abu Dhabi , London , Bahrain, Riyadh , Doha , Mumbai , dan Singapura.
Baru-baru ini, Investcorp mengakuisisi dua gedung di Kota Milan dan Roma dengan nilai transaksi mencapai 200 juta euro.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hasil Liga Italia: Sikat Genoa, AC Milan Gusur Inter Milan dari Puncak KlasemenAC Milan menang 2-0 atas Genoa untuk kembali memimpin klasemen Liga Italia.
Baca lebih lajut »
AC Milan Masih Intip-Intip Inter MilanAC Milan dan Inter Milan saling bersaing dalam perburuan gelar Scudetto. Stefano Pioli mengakui masih harus mengintip hasil Nerazzurri.
Baca lebih lajut »
Jadwal Siaran Langsung Sepakbola, AC Milan dan Inter Milan BeraksiSejumlah laga di liga-liga top Eropa akan berlangsung dini hari nanti. Dua tim teratas Serie A, AC Milan dan Inter Milan unjuk gigi.
Baca lebih lajut »
Prediksi Liga Italia AC Milan vs Genoa: Harus BangkitAC Milan harus kembali ke jalur kemenangan saat menjamu Genoa pada pekan ke-33 Liga Italia usai bermain imbang di dua laga sebelumnya.
Baca lebih lajut »
Davide Calabria Kritisi Lini Depan AC Milan |Republika OnlineMilan masih memimpin tangga klasemen Serie A Italia dengan perolehan 68 poin.
Baca lebih lajut »
Pelatih AC Milan Tak Yakin Ibrahimovic Segera PensiunKabarnya Ibrahimovic kini sudah bersiap untuk mengikat kontrak baru dengan AC Milan.
Baca lebih lajut »