Kim Jong-un tidak menghadiri perayaan ulang tahun kakeknya padahal ia sebelumnya selalu hadir dan ketidakhadirannya itu sontak memunculkan spekulasi.
Namun kantor presiden Korea Selatan mengatakan tidak menemukan tanda-tanda khusus dari Korea Utara yang menunjukkan bahwa Kim Jong-un, 36,"sakit keras".Bukan kali ini saja kondisi kesehatan Kim Jong-un menjadi bahan spekulasi hangat yang kemudian dibantah oleh pihak berwenang.Kim Jong-un baru-baru ini tidak menghadiri perayaan ulang tahun kakeknya, Kim Il-sung, yang jatuh pada tanggal 15 April.
Sosok pemimpin Korea Utara itu terakhir kali muncul di media pemerintah pada tanggal 12 April ketika melakukan inspeksi pesawat tempur tetapi tidak jelas kapan sejatinya foto tersebut diambil. Dalam foto itu, sebagaimana biasanya, ia ditampilkan sebagai orang yang santai dan nyaman. "Dan sekarang, negara yang sudah sangat tertutup itu mengalami karantina wilayah skala ekstrem - setelah menutup perbatasan pada akhir Januari karena pandemi Covid-19," jelas Laura Bicker.Klaim tentang Kim Jong-un sedang sakit muncul dalam laporan di situs yang dijalankan oleh para pembelot dari Korea Utara.
Kantor-kantor berita juga melaporkan klaim itu dan kemudian muncul beberapa laporan yang menyebutkan badan intelijen Korea Selatan dan badan intelijen Amerika Serikat memantau perkembangan tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mengapa muncul spekulasi pemimpin Korea Utara Kim Jong-un sakit keras?Kim Jong-un tidak menghadiri perayaan ulang tahun kakeknya yang jatuh pada tanggal 15 April padahal ia sebelumnya selalu hadir dan ketidakhadirannya itu sontak memunculkan spekulasi dan rumor yang sulit dicek kebenarannya.
Baca lebih lajut »
Tips WNI di Kamboja Sembuh Corona sampai Kim Jong-un KritisSejumlah peritiwa mengisi kilas internasional Rabu (22/4) seperti tips WNI di Kamboja sembuh dari corona hingga laporan intel AS soal kabar Kim Jong-un kritis.
Baca lebih lajut »
Korea Selatan sebut Kim Jong Un tidak sakit parahPemimpin Korea Utara Kim Jong Un tidak sakit parah, kata dua sumber pemerintah Korea Selatan pada Selasa, menyusul laporan bahwa dia telah menjalani prosedur ...
Baca lebih lajut »
Korsel Sebut Kim Jong-un tidak Sakit Parah |Republika OnlineSumber dari Korsel membantah laporan Kim Jong-un dalam bahaya karena sakit parah.
Baca lebih lajut »
Pejabat Korsel: Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un Tidak Dalam Kondisi Kritis - Tribunnews.compejabat yang enggan namanya disebut itu menegaskan, Kim tidak dalam kondisi kritis atau sakit parah.
Baca lebih lajut »