Pemerintah menetapkan anggaran Dana Desa 2022 sebesar Rp 68 triliun.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar mengatakan, Dana Desa 2022 akan difokuskan untuk program Bantuan Langsung Tunai Desa. Tujuannya, mengurangi dampak pandemi Covid-19 dan penanganan kemiskinan di desa.
"Dana Desa 2022 difokuskan untuk Bantuan Langsung Tunai sebagai jaring pengaman sosial," kata Halim dalam siaran persnya yang diterima di Jakarta, Ahad . BLT Desa diberikan Rp 300 ribu per bulan untuk setiap keluarga yang masuk kategori. Halim menjelaskan, sebanyak 40 persen Dana Desa akan digunakan untuk BLT, sedangkan sisanya untuk pemberdayaan masyarakat seperti program Ketahanan Pangan, penanganan Covid-19, dan pembangunan desa.
Halim menambahkan, kebijakan memfokuskan anggaran Dana Desa untuk BLT ini mengacu pada Peraturan Presiden 104/2021 tentang Rincian APBN Tahun Anggaran 2022. Perpres ini, kata dia, harus dimaknai hadir dalam masa darurat, di mana warga desa terdampak pandemi Covid-19 membutuhkan jaring pengaman sosial, salah satunya dalam bentuk BLT Desa. Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku republika ...
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kemarin, perlindungan HAM hingga korupsi dana desaPada hari Jumat (10/12) berbagai peristiwa hukum telah diberitakan ANTARA mulai penanganan pandemi COVID-19 wujud perlindungan hak asasi manusia (HAM) hingga ...
Baca lebih lajut »
Jadi Saksi Kebangkitan UMKM Lokal di Pagelaran Desa BRILian IndonesiaPagelaran Desa BRILian 2021 sendiri merupakan upaya BRI untuk mendukung ekonomi desa yang mulai bergeliat bangkit dalam situasi pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Bangun Pendopo, |em|Social Healing|/em| Erick Thohir Percepat Peningkatan Ekonomi Desa |Republika OnlineYayasan Erick Thohir terus bergerak membantu masyarakat lewat program social healing.
Baca lebih lajut »
Banjir Terjadi di Desa Cikande Banten, Satu Orang Meninggal DuniaBanjir terjadi di Desa Cikande Permai, Kecamatan Cikande, Kabupaten Serang, Provinsi Banten pada Sabtu, 11 Desember 2021 pagi pukul 06.00 WIB. Satu orang meninggal akibat peristiwa itu.
Baca lebih lajut »
Jalan Kali Cisadane Longsor, Akses Utama Desa Tanjung Burung LumpuhCurah hujan tinggi membuat akses jalan utama yang terletak di pinggir Sungai Cisadane, longsor, Sabtu (11.12.2021). Tepatnya di Tanjung Burung, Teluknaga. Curah...
Baca lebih lajut »
Angin Puting Beliung Terjang Desa Sindangasih Cianjur, Belasan Rumah RusakAngin puting beliung terjadi menjelang sore yang sebelumnya hujan turun deras disertai angin kencang. Angin memporak porandakan perkampungan warga.
Baca lebih lajut »