Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menyerukan seluruh pihak untuk optimistis dalam mewujudkan Indonesia Emas 2045. Hal ini lantaran beberapa lembaga ...
Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian saat menghadiri Temu Karya Nasional yang dirangkaikan dengan Penganugerahan Desa dan Kelurahan Berprestasi Tahun 2024 di Gedung Ksirarnawa Art Center, Kota Denpasar, Bali, Selasa .
“Saya mengajak rekan-rekan untuk optimis tentang prediksi para ahli dan termasuk lembaga-lembaga internasional kredibel itu. Kita ingin menjadi negara negara nomor empat termaju di dunia,” kata Tito dalam keterangannya di Jakarta, Selasa. Dalam konteks pembangunan desa, Tito menggarisbawahi pentingnya peran kepala desa atau lurah sebagai garda terdepan yang berhadapan langsung dengan masyarakat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Prabowo-Gibran Perjuangkan Kemandirian Nasional, JAMAN Siap Kawal Jalannya Pemerintahan BaruJPNN.com : Pemerintahan Prabowo-Gibran akan mampu membawa Indonesia menuju Indonesia Emas 2045.
Baca lebih lajut »
Sejumlah Tokoh Mendesak Ada Kementerian Khusus Kawasan Timur IndonesiaJPNN.com : Demi mencapai Indonesia Emas 2045, perlu ada kementerian kawasan timur Indonesia.
Baca lebih lajut »
Penguasaan Teknologi Kuantum Salah Satu Kunci Capai Indonesia Emas 2045Penguasaan teknologi kuantum menjadi salah satu kunci dalam mencapai cita-cita Indonesia Emas 2045.
Baca lebih lajut »
Rumah Yatim Meluncurkan Program Yatim Bisa untuk Generasi Indonesia Emas 2045JPNN.com : Yayasan Rumah Yatim Arrohman Indonesia meluncurkan “Program Yatim Bisa”. Peluncuran itu dihadiri ratusan donatur dan kolaborator.
Baca lebih lajut »
DPP BKPRMI Berkomitmen Wujudkan Indonesia Emas 2045KETUA Umum Dewan Pimpinan Pusat Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia DPP BKPRMI Nanang Mubarok menyampaikan harapannya saat tasyakuran Milad BKPRMI yang ke-47
Baca lebih lajut »
Kecakapan Literasi Tentukan Kualitas Indonesia Emas 2045Rendahnya literasi menjadi salah satu tantangan besar mewujudkan Indonesia Emas 2045. Budaya membaca perlu ditingkatkan.
Baca lebih lajut »