Mendag Lutfi Imbau Masyarakat Tak Panic Buying soal Minyak Goreng: Beli Secukupnya
PIKIRAN RAKYAT - Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi meminta masyarakat untuk tidak membeli minyak goreng dengan jumlah yang sangat besar.
Menghadapi isu kelangkaan minyak goreng, Mendag mengimbau masyarakat tidak panic buying terhadap komoditas tersebut. "Saya imbau masyarakat tidak perlu panic buying, beli secukupnya. Kalau kebutuhan biasanya order dua pouch empat liter untuk satu rumah, ya tidak usah beli sampai dua bahkan tiga karton," kata Mendag pada Jumat, 11 Maret 2022.Mendag juga menyampaikan bahwa pemerintah akan terus memantau ketersediaan minyak goreng dengan harga sesuai harga eceran tertinggi .
Dalam kesempatan itu, Mendag Lutfi juga menegaskan bahwa para pelaku penimbunan minyak goreng akan ditindak tegas. Hal itu lantaran menurutnya penimbunan bisa mengakibatkan harga bergejolak di tengah surplusnya pasokan daerah.Lutfi menyampaikan bahwa masyarakat tidak perlu khawatir terkait stok minyak goreng.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mendag Lutfi: UKM Harus Manfaatkan Tren Ekonomi DigitalMendag Lutfi: UKM Harus Manfaatkan Tren Ekonomi Digital. Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengatakan tren ekonomi digital saat ini memiliki potensi yang sangat besar.
Baca lebih lajut »
Jadi Penopang Ekonomi, Mendag Minta UKM Manfaatkan Tren DigitalDiproyeksikan dalam 8 tahun ke depan ekonomi digital akan tumbuh tumbuh 4 kali lipat. UKM harus bisa melihat hal ini sebagai kesempatan untuk berkembang.
Baca lebih lajut »
Mendag Sebut Ada Penyelundupan Sawit, Pengusaha: Tidak Mungkin!GIMNI (Gabungan Industri Minyak Nabati Indonesia) menegaskan tidak ada penyelundupan ke luar negeri yang dilakukan eksportir minyak sawit mentah (CPO).
Baca lebih lajut »
Mendag Sebut Indonesia Miliki Peluang Jadi Negara Maju dengan UKMGELORA.CO - Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi menuturkan, Indonesia berpeluang menjadi negara dengan ekonomi maju di dunia. Sebab...
Baca lebih lajut »
Mendag Curiga Minyak Goreng Diselundupkan ke Luar NegeriMasalah kelangkaan minyak goreng dan tingginya harga minyak goreng belum juga terselesaikan. Mendag menuding ada oknum bermain.
Baca lebih lajut »