Romli Iskandar ditangkap polisi karena diduga mencuri sepeda motor di Sumsel. Pria itu merupakan residivis yang baru bebas berkat program asimilasi Corona. Pencurian Curanmor
"Satu pelaku pencurian sepeda motor telah kami tangkap bersama Polsek Kota Lubuk Linggau Barat. Pelaku adalah RI ," kata Kasat Reskrim Polres Lubuk Linggau, AKP Alex Adrian, kepada wartawan, Rabu .Alex mengatakan aksi pencurian terjadi di Pasar Inpres, Lubuk Linggau, sekitar pukul 04.00 WIB, Sabtu . Polisi kemudian mengejar Romli dan FE karena diduga sebagai pelaku pencurian.
"RI ini residivis baru bebas pekan lalu dari program asimilasi Corona. Saat itu dia ini ditahan kasus yang sama, pencurian dan sudah membuat resah masyarakat," kata Alex.Polisi mengatakan Romli diamankan di rumahnya bersama satu unit sepeda motor diduga barang curian. Namun, FE berhasil kabur saat digerebek tim gabungan.
"Pemain lama kalau RI ini bersama FE. Jadi RI baru bebas langsung main, sekarang tim sedang mengejar rekannya FE," tutup Alex. Sebelumnya, residivis di kasus pencurian bernama Agustian juga diamankan Polsek Ilir Timur II Palembang setelah 4 hari bebas. Agustian juga merupakan eks napi yang bebas berkat asimilasi corona.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tidak Terima Dituduh Mencuri Anjing, Pria Ini Bacok TemannyaKorban diserang saat sedang tidur.
Baca lebih lajut »
Baru Bebas berkat Asimilasi Corona, Napi Ini Ditangkap karena MencuriKorban pencurian itu melaporkan Aman pada 5 April 2020. Polres Ternate meringkus Aman pada Minggu (12/4/2020).
Baca lebih lajut »
Tips Sembuh Pasien 08 Positif Corona Sumsel: Tak Perlu Takut, Kalau Hati Gembira Pasti SembuhMasa sulilt saat terpapar Covid-19 memang begitu menyiksa. Dimana imun tubuh mengalami penurunan serta kondisi batuk dan flu yang tak kunjung sembuh.
Baca lebih lajut »
Tiba di Sumsel, Belasan Santri dari Jatim Diisolasi-Ikut Rapid Test CoronaBelasan santri dari Jawa Timur (Jatim) tiba di Palembang. Mereka langsung menjalani isolasi dan mengikuti rapid test untuk mencegah penyebaran virus Corona.
Baca lebih lajut »
Pasien Positif Corona di Sumsel Bertambah Jadi 19 Orang, 2 MeninggalKasus positif Corona (COVID-19) yang ada di Sumsel terus bertambah. Total ada 19 kasus positif setelah sempat tiga pasien sembuh dan boleh pulang.
Baca lebih lajut »
Sumsel Dirikan Dapur Umum Bantu Warga Terdampak Corona |Republika Online1.500 paket makanan dari dapur umum akan dibagikan pada warga Sumsel.
Baca lebih lajut »