Menanti Era Baru Newcastle United Bersama Pangeran Salman |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Menanti Era Baru Newcastle United Bersama Pangeran Salman |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Newcastle diprediksi bakal jadi klub yang menakutkan ketimbang City dan PSG.

REPUBLIKA.CO.ID, NEWCASTLE -- Newcastle United diprediksi bakal menjadi klub yang menakutkan ketimbang Manchester City, pun Paris Saint-Germain , dalam skala Eropa. Ini apabila proses akusisi Newcastle oleh Putra Mahkota Arab Saudi, Mohammed bin Salman, rampung terjadi.

Bekerja sama dengan konglomerat Inggris Rueben Brothers dan broker Amanda Staveley, Pangeran Salman kini sedang diambang meletakan kaki di tribun St James' Park. Sebuah tatanan baru tentu sangat dinanti oleh penggemar the Magpies usai 13 tahun perjalanan karut-marut bersama presiden Mike Ashley. Selain itu, Konsorsium Arab Saudi juga berencana untuk menjadikan Newcastle sebagai salah satu klub terbesar di dunia. Konsorsium juga berkeinginan melakukan investasi di sektor akademi. Tak ayal, proses ini akan sangat menyerupai jawara Liga Primer Inggris musim lalu, Manchester City.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

3 Manajer yang Bisa Dilirik Pangeran Arab Saudi untuk Dongkrak Prestasi Newcastle United3 Manajer yang Bisa Dilirik Pangeran Arab Saudi untuk Dongkrak Prestasi Newcastle UnitedNewcastle United dipercaya bakal menjadi klub elite karena bakal dikuasai Pangeran Arab Saudi, Mohammed bin Salman.
Baca lebih lajut »

Dibeli Pangeran Arab, Valuasi Newcastle Tembus Rp 7 Ribu T |Republika OnlineDibeli Pangeran Arab, Valuasi Newcastle Tembus Rp 7 Ribu T |Republika OnlineNewcastle jadi klub terkaya di Liga Primer Inggris.
Baca lebih lajut »

Bakal Jadi Klub Kaya Raya, Fans Newcastle Ingin Membajak Pemain Incaran MUBakal Jadi Klub Kaya Raya, Fans Newcastle Ingin Membajak Pemain Incaran MUNewcastle United bakal jadi salah satu klub kaya raya di Liga Inggris jika dibeli Pangeran Arab Saudi.
Baca lebih lajut »

Rahsford Ungkap Masa Sulitnya Bersama Mourinho |Republika OnlineRahsford Ungkap Masa Sulitnya Bersama Mourinho |Republika Onlinemasa-masa sulit bersama the Special One yang membuatnya jadi lebih baik
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 06:51:13