Menakar Strategi Cepat Indonesia Upayakan Vaksin Covid-19 |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Menakar Strategi Cepat Indonesia Upayakan Vaksin Covid-19 |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 91 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 40%
  • Publisher: 63%

Upaya Indonesia miliki vaksin Covid-19 dari dalam dan luar negeri dipandang tepat.

Usaha menanggulangi pandemi Covid-19 masih menjadi pekerjaan rumah bagi seluruh negara di dunia. Protokol kesehatan seperti, menjaga jarak, memakai masker, dan mencuci tangan, hanya upaya sementara untuk mencegah penyebaran virus lebih luas.

Pakar kesehatan lulusan Universitas Hasanudin dan Universitas Gajah Mada itu menyampaikan Indonesia sudah menandatangani kesepakatan dengan Sinovac, China, dan G42 Uni Emirat Arab untuk memproduksi segera mungkin vaksin Covid-19 di Bio Farma. Pada November-Desember mendatang, total sekitar 40 juta bahan baku vaksin Covid-19 dari kedua lembaga farmasi internasional akan tiba di Tanah Air untuk siap diproduksi Bio Farma yang memiliki kapasitas produksi 250 juta dosis vaksin ini.

"Jadi, jangan ada perspektif haram duluan karena ini vaksin dari luar negeri. Itu kurang tepat. Keterlibatan MUI sejak awal harus diprioritaskan sehingga benar-benar paham," kata Iqbal menambahkan. "Ini yang menjadi prioritas yang kita harapkan kita juga bisa menemukan vaksin merah putih sendiri karena dari pengalaman yang sudah berjalan selama ini kita punya kapasitas itu tapi karena ini penyakit baru, kita belum bisa mendapatkan teknologi yang disampaikan," kata Erick menambahkan.

"Ini hal yang menggembirakan karena dengan ini Bio Farma bisa meningkatkan kemampuan bersaing dan memproduksi vaksin merah putih secepatnya," lanjut Erick. Dalam menangani pandemi, pemerintah fokus dalam tiga program utama yakni Indonesia Sehat, Indonesia Bekerja, dan Indonesia Tumbuh. Erick mengatakan dalam Indonesia Sehat, pemerintah menekankan prioritas keamanan rakyat dari virus Covid-19 dan reformasi layanan kesehatan.

Erick menyampaikan pemerintah lewat program Indonesia Bekerja juga memberikan perhatian lewat sejumlah program, seperti bantuan produktif untuk usaha mikro sebesar Rp 2,4 juta untuk setiap pelaku usaha mikro, subsidi gaji atau upah untuk 15,7 juta pekerja di mana setiap pekerja mendapatkan bantuan senilai Rp 2,4 juta yang dibayarkan dua tahap.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Piala AFC U-16 dan U-19 Terancam Ditunda karena COVID-19, Bagaimana Nasib Timnas Indonesia?Piala AFC U-16 dan U-19 Terancam Ditunda karena COVID-19, Bagaimana Nasib Timnas Indonesia?Federasi Sepakbola Asia (AFC) telah mengirim surat kepada para federasi sepakbola dibawah naungannya untuk mengkaji kemungkinan penjadwalan ulang Piala AFC U-16 dan U-19 akibat belum meredanya COVID-19
Baca lebih lajut »

Selain Happy Hypoxia, Gejala Tak Biasa Covid-19: Covid ToesSelain Happy Hypoxia, Gejala Tak Biasa Covid-19: Covid ToesGejala ini mirip chilblain yang biasa terjadi pada musim dingin. Masalahnya, sekarang belum musim dingin dan terjadi pada pasien Covid-19.
Baca lebih lajut »

19 Pegawai RSUD 45 Kuningan Positif Covid-19 |Republika Online19 Pegawai RSUD 45 Kuningan Positif Covid-19 |Republika OnlineLayanan rawat jalan RSUD 45 Kabupaten Kuningan ditutup
Baca lebih lajut »

Dokter Persib Bantah Beckham Covid-19 Saat TC Timnas U-19Dokter Persib Bantah Beckham Covid-19 Saat TC Timnas U-19Dokter tim Persib Bandung Rafi Ghani membantah Beckham Putra Nugraha terinfeksi virus corona saat TC di Timnas Indonesia U-19.
Baca lebih lajut »

China 'diam-diam' uji coba vaksin Covid-19 pada para pekerja - BBC News IndonesiaChina 'diam-diam' uji coba vaksin Covid-19 pada para pekerja - BBC News IndonesiaSeorang pejabat senior kesehatan China mengungkapkan negara tersebut telah secara diam-diam menguji vaksin pada sejumlah pekerja publik sejak bulan lalu.
Baca lebih lajut »

Indonesia Bisa Dapat 30 Juta Vaksin Covid-19 di Akhir 2020Indonesia Bisa Dapat 30 Juta Vaksin Covid-19 di Akhir 2020Erick Thohir, mengatakan Indonesia bisa mendapatkan 30 juta dosis vaksin untuk diberikan ke 15 juta orang di akhir tahun 2020.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-16 11:37:11