Melihat Pesta Pora Sambut Pane Tembakau dan Kopi di Temanggung

Indonesia Berita Berita

Melihat Pesta Pora Sambut Pane Tembakau dan Kopi di Temanggung
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 51%

Temanggung jadi salah satu daerah penghasil tembakau terbaik di dunia. Nah di sana ada festival unik terkait komoditas utamanya itu.

Selama ini kalau berbicara wisata di Jawa Tengah mungkin sebagian masyarakat akan dengan cepat menyebut Semarang, Magelang, dan Solo. Padahal Temanggung pun ternyata punya potensi wisata alam dan seni-budaya yang tak kalah menariknya.

Sebagai salah satu wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, upacara dilakukan dengan berbagai uba rampe atau simbol-simbol seperti tumpeng, ingkung, jajan pasar, air dari tiga gunung yakni Sumbing, Sindoro, Prau, lemah tiga gunung, tembakau 12 helai, kopi cery, kopi glondong, alu lumpang, dan lain-lain.

Pada hari kedua, Sabtu , digelar kembali jaran kepang, topeng ireng pada sore hingga magrib. Lalu malam harinya digelar pentas ketoprak dengan lakon 'Nggayuh Wahyuning Mbako' yang mengisahkan kisah-kasih legenda Roro Mendut dan Pronacitro.Hari terakhir, Minggu , digelar prosesi 'Wilujengan Panen Mbako'. Upacara dimulai dari Pendopo Pengayoman dengan memeram daun-daun tembakau hasil petikan dari tiga gunung, Sumbing, Sindoro, Prau.

Pada barisan berikutnya para petani kopi akan membawa kopi glondong. Pada rombongan tersebut turut serta Forkompimda berjalan dari pendopo sampai alun-alun, dengan iringan gending lancaran Temanggung Bersenyum.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mudah Dibuat Untuk Sarapan, Ini 7 Cara Membuat SandwichMudah Dibuat Untuk Sarapan, Ini 7 Cara Membuat SandwichKalau kamu tidak memiliki banyak waktu untuk membuat sarapan, kamu bisa membuat sandwich untuk sarapan., nah Viva memberikan 7 cara membuat sandwich dengan mudah
Baca lebih lajut »

Ganjar-Erick Disebut Pasangan Ideal pada Pilpres 2024Ganjar-Erick Disebut Pasangan Ideal pada Pilpres 2024'Ganjar turun ke bawah, menegur, menyapa, ini yang mengalir secara alamiah tidak dibuat buat. Nah, kalau Erick ini pekerja keras, BUMN dibenahi,' katanya.
Baca lebih lajut »

Akhir Pekan di Depan Mata, Yuk Coba Resep Kentang Balado Ini!Akhir Pekan di Depan Mata, Yuk Coba Resep Kentang Balado Ini!Kentang balado menjadi salah hidangan yang disukai banyak orang. Nah, jika bosan membeli, yuk cobain resep kentang balado ini. Jamin enak!
Baca lebih lajut »

Gubernur Sambut Baik Keinginan PUM Netherlands Berdayakan UMKM di SumbarGubernur Sambut Baik Keinginan PUM Netherlands Berdayakan UMKM di SumbarGubernur Sambut Baik Keinginan PUM Netherlands Berdayakan UMKM di Sumbar
Baca lebih lajut »

Melihat Produksi Kismis di Yaman yang Tergencet Perang dan Impor ChinaMelihat Produksi Kismis di Yaman yang Tergencet Perang dan Impor ChinaYaman menjadi salah satu produsen kismis di Timur Tengah. Saat ini tergencet kismis impor dari China dan konflik bersenjata. Yuk lihat proses produksinya.
Baca lebih lajut »

Usai Kena Stroke, Foto Terkini Tukul Arwana Diungkap Sang Anak, Terbaring di RanjangUsai Kena Stroke, Foto Terkini Tukul Arwana Diungkap Sang Anak, Terbaring di RanjangDalam unggahan tersebut, Tukul yang mengenakan kaos putih nampak sadar dan melihat ke arah anaknya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-26 03:03:09