Pemerintah Victoria melaporkan jumlah korban meninggal terbanyak Covid-19 sebanyak 15 orang pada Rabu.
TEMPO.CO, Sydney – Otoritas medis Victoria, Australia, melaporkan ada delapan orang meninggal karena paparan virus Covid-19 atau Corona pada Kamis, 6 Agustus 2020.Jumlah ini menurun dari jumlah korban meninggal sehari sebelumnya yang mencapai rekor 15 orang meninggal.“Jumlah kasus baru Covid-19 pada Kamis ini mencapai 471 kasus atau turun dari sehari sebelumnya 725 kasus,” begitu dilansir Reuters pada Kamis, 6 Agustus 2020 seperti dilansir Channel News Asia.
Ada kekhawatiran penutupan mayoritas toko dan bisnis berdampak pada pasokan makanan seiring upaya otoritas Victoria memerangi gelombang kedua Covid-19.Saat ini, Australia mencatat ada lebih dari 20 ribu kasus Covid-19 dan 255 korban meninggal.Jumlah ini masih jauh lebih rendah dari pada mayoritas negara maju apalagi Amerika Serikat, yang mencatat jumlah korban paparan Covid-19 dan meninggal terbanyak di dunia saat ini.Hingga Kamis, jumlah total Covid-19 di seluruh dunia 18.88 juta kasus.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Satgas COVID-19 jelaskan beberapa potensi penyebab kematian COVID-19Salah satu penyebab kematian pasien COVID-19 adalah penanganan yang terlambat karena pasien masuk ke rumah sakit sudah dalam kondisi memburuk, sebut Satgas.
Baca lebih lajut »
Timwas Covid-19 DPR Kritik Penyerapan Anggaran Covid-19Berdasarkan laporan pemerintah, dari total anggaran penanganan Covid-19, sebesar Rp 695,2 triliun, yang terserap atau terealisasi baru 19%.
Baca lebih lajut »
Satgas Covid-19 :Waktu Berakhirnya Covid-19 tak Bisa DiprediksiWiku meminta semua pihak bahu membahu memerangi virus menular covid-19 itu. Kuncinya ialah dengan mematuhi protokol kesehatan ditiap aktivitas di luar rumah.
Baca lebih lajut »
Kasus Covid-19 di Dunia Tembus 19 JutaData kasus Covid-19 di dunia sudah mencapai 19.005.306 setelah adanya penambahan kasus baru pada hari ini sebanyak 39.908
Baca lebih lajut »
Lockdown Ketat dan Pengerahan Tentara, Sudah Separah Apa Penularan COVID-19 di Melbourne?Premier Daniel Andrews yang memimpin pemerintahan di negara bagian Victoria telah mengumumkan denda yang lebih berat bagi mereka yang masih melanggar aturan pembatasan aktivitas terkait pandemi COVID-19 Covid-19
Baca lebih lajut »
Australia Pecahkan Rekor Harian Covid-19, 725 Kasus BaruAustralia memecahkan rekor harian kasus Covid-19 pada Selasa (4/8) sebanyak 725 infeksi virus corona.
Baca lebih lajut »