Melalui Beberapa Fitur, Stockbit Bantu Para Investor Pemula

Indonesia Berita Berita

Melalui Beberapa Fitur, Stockbit Bantu Para Investor Pemula
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 92%

KSEI mencatat bahwa di akhir bulan November 2022, jumlah investor saham telah menyentuh 4,38 juta investor atau naik 27% dari 3,45 juta investor di akhir 2021.

KUSTODIAN Sentral Efek Indonesia mencatat bahwa di akhir bulan November 2022, jumlah investor saham telah menyentuh 4,38 juta investor atau naik 27% dari 3,45 juta investor di akhir 2021.

“Selain menjadi forum sosial terbesar bagi para investor dan tradersaham di Indonesia untuk saling berdiskusi , di tahun 2022 Stockbit telah memberikan akses kepada seluruh pengguna untuk menggunakan fitur Screener, menghadirkan fitur E-IPO, Broker Summary yang lebih detail, Auto Order, dan tampilan baru di Company Profile dan Chartbit," papar Vania.

Terkait dengan fitur E-IPO, pengguna dapat memesan saham-saham IPO secara online melalui aplikasi Stockbit tanpa perlu mendaftar secara terpisah. Fitur Auto Buy membuat pengguna Stockbit bisa membeli saham dengan harga yang telah mereka tentukan sebelumnya sehingga ketika harga saham bergerak sesuai dengan harga yang diincar, order akan berjalan secara otomatis.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemkot Gandeng Seniman Eksplorasi Potensi Wisata Kota Solo |Republika OnlinePemkot Gandeng Seniman Eksplorasi Potensi Wisata Kota Solo |Republika OnlineAda beberapa ide dari para seniman untuk menggarap beberapa titik.
Baca lebih lajut »

Pelanggan Twitter Blue Bakal Dapat Sejumlah Fitur Baru, Apa Saja?Pelanggan Twitter Blue Bakal Dapat Sejumlah Fitur Baru, Apa Saja?Saat ini Twitter menawarkan biaya langganan Blue, sebesar US$8 per bulan atau sekitar Rp124.000 dan US$11 atau sekitar Rp171.000
Baca lebih lajut »

Fitur Baru Twitter Blue Prioritaskan Balasan Pengguna dan Unggahan Video 60 Menit |Republika OnlineFitur Baru Twitter Blue Prioritaskan Balasan Pengguna dan Unggahan Video 60 Menit |Republika OnlineTwitter juga mencatat kemungkinan bisa memodifikasi atau mengadaptasi video asli.
Baca lebih lajut »

Ibadah Misa Natal Gereja di Katedral Jakarta Sudah Dimulai dan Digelar dalam Beberapa SesiIbadah Misa Natal Gereja di Katedral Jakarta Sudah Dimulai dan Digelar dalam Beberapa SesiGereja Katedral Jakarta menyelenggarakan ibadah Misa malam Natal pada 24-25 Desember 2022 yang digelar dalam beberapa sesi, baik secara tatap muka maupun daring
Baca lebih lajut »

Fitur Pencegahan Bunuh Diri di Twitter DihapusFitur Pencegahan Bunuh Diri di Twitter DihapusPenghapusan fitur, yang dikenal sebagai ThereIsHelp, belum pernah dilaporkan sebelumnya.
Baca lebih lajut »

Aplikasi Obrolan Sosial Flala Tambahkan Fitur Mini Game Untuk Perkuat Topik PembicaraanAplikasi Obrolan Sosial Flala Tambahkan Fitur Mini Game Untuk Perkuat Topik PembicaraanMenurut laporan penelitian, integrasi mini-permainan dalam produk sosial memiliki efek dorongan signifikan dalam meningkatkan pengalaman pengguna
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 15:04:37