Megawati Soekarnoputri Hadir Dalam Sosialisasi Buku Teks Utama Pendidikan Pancasila

Indonesia Berita Berita

Megawati Soekarnoputri Hadir Dalam Sosialisasi Buku Teks Utama Pendidikan Pancasila
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Nantinya buku teks utama Pendidikan Pancasila ini akan jadi panduan sekolah dasar dan menengah dalam kurikulum merdeka yang dimulai tahun ini.

JAKARTA, KOMPAS.TV - Dalam rangka menumbuhkan nilai Pancasila di masyarakat, khususnya bagi peserta didik, BPIP bersama Kemendikbudristek menggelar sosialisasi Buku Teks Utama Pendidikan Pancasila, jenjang pendidikan dasar dan menengah.

Materi pendidikan Pancasila ini menyesuaikan fakta sejarah, menerapkan pandangan hidup dan nilai Pancasila bagi peserta didik. Putri Presiden Pertama Republik Indonesia, sekaligus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembina Ideologi Pancasila, Megawati Soekarnoputri hadir untuk memberikan pandangan terkait penerapan nilai-nilai Pancasila yang mulai luntur di masyarakat.Buku Teks Utama ini merupakan upaya untuk merevisi tentang pembelajaran Pancasila selama ini yang masih disatukan dengan pelajaran PPKN, sehingga porsi materi Pancasila hanya sebagian kecil.

Nantinya buku ini akan jadi panduan sekolah dasar dan menengah dalam kurikulum merdeka yang dimulai tahun ini. Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Megawati: Menurut Saya TNI dan Polisi Sekarang LembekMegawati: Menurut Saya TNI dan Polisi Sekarang LembekMenurut Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Megawati Soekarnoputri, TNI dan polisi sekarang lembek.
Baca lebih lajut »

Gegara Kasus Ferdy Sambo, Megawati Soekarnoputri Heran Hukum di Indonesia: Ini Hukum Apa Ya?Gegara Kasus Ferdy Sambo, Megawati Soekarnoputri Heran Hukum di Indonesia: Ini Hukum Apa Ya?Presiden kelima RI Megawati Soekarnoputri mengungkapkan keheranannya atas hukuman Ferdy Sambo yang diperingan oleh Mahkamah Agung.
Baca lebih lajut »

PDIP Ditinggal Koalisi Besar, Sidarto Danusubroto: Orang Baik akan Dipilih RakyatPDIP Ditinggal Koalisi Besar, Sidarto Danusubroto: Orang Baik akan Dipilih RakyatSidarto Danusubroto menyebut Megawati Soekarnoputri adalah sosok petarung wanita yang melawan orde baru
Baca lebih lajut »

Jokowi dan Ketua Umum PDIP Diduga Tak Harmonis, Megawati : Iyaloh Bapak Udah Kesono-Sini LohJokowi dan Ketua Umum PDIP Diduga Tak Harmonis, Megawati : Iyaloh Bapak Udah Kesono-Sini LohMegawati Soekarnoputri mengklarifikasi soal tudingan yang menyebut hubunganya dengan Presiden Jokowi renggang menjelang Pemilu
Baca lebih lajut »

Cara Mengelola Penguatan Profil Pelajar Pancasila Beserta ContohnyaCara Mengelola Penguatan Profil Pelajar Pancasila Beserta ContohnyaCara mengelola penguatan Profil Pelajar Pancasila sempat dijelaskan oleh Badan Standar, Kurikululum dan Asesmen Pendidikan Kemendikbud.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 21:05:49