Megawati Ingatkan Calon Kepala Daerah PDIP Jangan Korupsi: Pasti Ketahuan

Indonesia Berita Berita

Megawati Ingatkan Calon Kepala Daerah PDIP Jangan Korupsi: Pasti Ketahuan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Megawati mengingatkan para calon kepala daerah dari PDIP untuk tidak korupsi. Dia menekankan, tindak pidana korupsi, cepat atau lambat pasti akan ketahuan. PDIP Pilkada2020

untuk tidak korupsi. Dia menekankan, tindak pidana korupsi, cepat atau lambat pasti akan ketahuan.

"Semakin hari apapun juga, yang namanya korupsi mungkin bisa dikatakan, ada yang mengatakan lambat dan sebagainya, tapi 1 hal korupsi itu tidak akan bisa disembunyikan. Suatu saat nanti pasti kelihatan," tuturnya. "Sekarang ini ketahuan atau tidak ya yang namanya korupsi? Pasti suatu saat, suatu saat akan selalu ketahuan," imbuhnya.

Presiden ke-5 RI itu juga mengingatkan agar calon kepala daerah memahami arti menjadi pemimpin yang baik bagi daerahnya. Mengingat, PDIP tidak main-main dalam memberikan rekomendasi ini. "Apakah hanya untuk mengikuti nafsu yang namanya keserakahan, hanya untuk mencari kekuasaan, hanya untuk mencari uang? Melupakan dengan susah payah, saudara sekalian itu akan diperjuangkan dan dipilih langsung oleh rakyat," katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hari Ini Megawati Bakal Umumkan Lagi Calon Kepala Daerah yang Diusung PDIPHari Ini Megawati Bakal Umumkan Lagi Calon Kepala Daerah yang Diusung PDIPKetua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Megawati Soekarnoputri direncanakan bakal mengumumkan pasangan calon gelombang ketiga yang diusung partainya untuk Pilkada Serentak 2020 pada Selasa, 11 Agustus 2020. PDIP Pilkada2020
Baca lebih lajut »

Megawati Akan Umumkan 75 Cakada PDIP Pagi IniMegawati Akan Umumkan 75 Cakada PDIP Pagi Ini'Pilkada bagi PDI Perjuangan adalah momentum konsolidasi partai. Maka kali ini, kami akan mengumumkan 75 paslon kabupaten kota,' kata Hasto.
Baca lebih lajut »

11 Agustus, PDIP Akan Umumkan 75 Calon Kepala Daerah11 Agustus, PDIP Akan Umumkan 75 Calon Kepala DaerahPengumuman para calon kepala daerah yang bertarung di Pilkada Serentak 2020 akan dilakukan melalui telekonferensi, 6 hari sebelum peringatan HUT ke-75 RI.
Baca lebih lajut »

PDIP Pastikan Pasangan Calon pada Pilkada 2020 Tak Tersandung HukumPDIP Pastikan Pasangan Calon pada Pilkada 2020 Tak Tersandung HukumPDIP memastikan seluruh calon kepala daerah yang diusung pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020 tidak memiliki...
Baca lebih lajut »

Hari ini PDIP umumkan 75 pasangan calon Pilkada 2020PDI Perjuangan (PDIP) pada Kamis ini kembali mengumumkan kandidat yang akan diusung di Pilkada 2020.\r\n\r\nPengumuman ini adalah gelombang ketiga setelah ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-16 09:09:32