Media Berpengaruh China Sebut KBRI Beijing Sebagai 'Happiest Embassy'

Indonesia Berita Berita

Media Berpengaruh China Sebut KBRI Beijing Sebagai 'Happiest Embassy'
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 VIVAcoid
  • ⏱ Reading Time:
  • 65 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 90%

Media penyiaran berpengaruh di China yang memiliki jaringan internasional CGTN menyebut Kedutaan Besar RI di Beijing sebagai "the happiest embassy".

Beijing tiada duanya dibandingkan dengan kedutaan-kedutaan lainnya yang ada di ibu kota China itu.

Peraih gelar master komunikasi dari perguruan tinggi ternama di Rumania itu telah berkeliling dan menemui sejumlah duta besar dari negara-negara lain di Beijing. Namun hanya"Perbincangan yang saya lakukan dengan Duta Besar Oratmangun menambah keyakinan saya bahwa saya benar-benar telah mengunjungi kedutaan paling membahagiakan di kota ini," kata wartawati berusia 31 tahun yang sudah malang-melintang di dunia jurnalistik di Eropa, Timur Tengah, dan Asia.

Loana dan tim dari CGTN dan China Media Group telah menghabiskan waktu seharian, bukan saja untuk menjalankan tugas jurnalistiknya melainkan juga menjajal memainkan alat musik tradisional Nusantara, seperti gamelan dan angklung yang tertata rapi di lobi KBRI Beijing, sebagai pengalaman baru dalam hidup mereka.

Dalam kesempatan tersebut dia diperkenalkan dengan Sih Elsiwi Handayani Oratmangun, istri Dubes yang juga seorang pelukis, di Wisma Duta KBRI Beijing. "Karya seninya yang mengesankan tertata rapi di kompleks kedutaan dan kediaman untuk menciptakan perasaan hangat dan nyaman bagi tamunya. Banyak lukisannya yang beraneka warna tercetak di bantal-bantal kecil yang menghiasi sofa-sofa di dalam kediamannya," komentar Ioana untuk acara"The Vibe" yang diampunya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

VIVAcoid /  🏆 3. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lirik Lagu Apple Cheeks - Marigold, Viral di Media Sosial - Pikiran-Rakyat.comLirik Lagu Apple Cheeks - Marigold, Viral di Media Sosial - Pikiran-Rakyat.comIstilahnya belakangan ini viral di media sosial, berikut lirik lagu Apple Cheeks yang dinyanyikan oleh grup musik Marigold.
Baca lebih lajut »

Media Indonesia Raih Anugerah MH Thamrin 2022 Kategori InfografisMedia Indonesia Raih Anugerah MH Thamrin 2022 Kategori InfografisMEDIA Indonesia kembali meraih juara pertama pada ajang Anugerah Jurnalistik Mohammad Hoesni (MH) Thamrin untuk kategori Infografis, lewat tulisan berjudul 'Fasilitas Baru Bertaraf Internasional di Jakarta'.
Baca lebih lajut »

Kasus Penemuan Ular Tidak Terduga Gegerkan Sosial Media | merdeka.comKasus Penemuan Ular Tidak Terduga Gegerkan Sosial Media | merdeka.comWarganet digegerkan dengan tiga penemuan ular di lokasi–lokasi yang tidak terduga dalam beberapa pekan terakhir. Kejadian tersebut memicu kepanikan dan kewaspadaan bagi masyarakat.
Baca lebih lajut »

5 Tips Menambah Follower Media Sosial, Salah Satunya Konsisten Upload Konten - Tribunshopping.com5 Tips Menambah Follower Media Sosial, Salah Satunya Konsisten Upload Konten - Tribunshopping.comKonten bisa disebut sebagai ruh untuk sebuah akun media sosial, namun membuat konten yang menarik saja tidaklah cukup, perlu strategi yang cemerlang.
Baca lebih lajut »

Media Asing Sebut Anies Siap Nyapres, Relawan Siap Menangi Pilpres 2024 - Pikiran-Rakyat.comMedia Asing Sebut Anies Siap Nyapres, Relawan Siap Menangi Pilpres 2024 - Pikiran-Rakyat.comRelawan Anies Baswedan siap memenangi Pilpres 2024 mendatang usai Gubernur DKI Jakarta disebut siap nyapres.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 08:27:42