McLaughlin membukukan catatan waktu 51,46 detik, mengungguli juara dunia dan peraih medali emas Olimpiade 2016 Dalilah Muhammad yang masuk finis dengan catatan waktu 51,58 detik.
PELARI Amerika Serikat Sydney McLaughlin memecahkan rekor dunia miliknya sendiri saat meraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020 di nomor lari gawang 400 meter putri, Rabu .Baca juga: Usai Raih Medali Emas Olimpiade, Zverev Incar Gelar AS Terbuka
McLaughlin memecahkan rekor dunia, yang sebelumnya dia torehkan di ajang uji coba timnas AS di Oregon, Juni lalu. Kala itu, pelari berusia 21 tahun itu mencatatkan waktu 51,9 detik. Keberhasilan McLaughlin memecahkan rekor dunia terjadi sehari setelah pelari Norwegia Karsten Warholm memecahkan rekor dunia di nomor lari gawang 400 meter putra.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Karsten Warholm Pecahkan Rekor Dunia Lari Gawang 400 meter PutraREKOR dunia lari gawang 400 meter putra pecah setelah atlet Norwegia Karsten Warholm menjadi yang terbaik pada Olimpiade Tokyo 2020 di Olympic Stadium, Tokyo, Selasa (3/8).
Baca lebih lajut »
Pelari Ini Pecahkan Rekor Dunia Lari Gawang 400 Meter |Republika OnlineKarsten Warholm mempertajam rekornya menjadi 45,95 detik.
Baca lebih lajut »
Warholm Pecahkan Rekor Dunia Lari Gawang 400m Putra OlimpiadeAtlet lari gawang Norwegia Karsten Warholm berhasil memecahkan rekor dunia dan rekor olimpiade lari gawang 400m putra di Olimpiade Tokyo 2020.
Baca lebih lajut »
Raih Medali Emas Olimpiade Tokyo, Pelari Norwegia Ini Pecahkan Rekor DuniaAtlet asal Norwegia Karsten Warholm memecahkan rekor dunia dalam final Olimpiade Tokyo 2020. OlimpiadeTokyo2020
Baca lebih lajut »
Rebut Emas 200 Meter Putri, Thompson-Herah Cetak Rekor OlimpiadeThompson-Herah menjadi atlet putri pertama yang mampu merebut emas 100 meter dan 200 meter dalam dua Olimpiade. Thompson-Herah juga menjadi atlet track and field cabang atletik yang mampu meraih empat emas Olimpiade.
Baca lebih lajut »