Lando Norris dan Oscar Piastri mengalihkan fokus untuk mengantar McLaren menjadi juara konstruktor Formula 1 setelah persaingan juara dunia pebalap berakhir di Las Vegas.
LUSAIL, KAMIS — McLaren mengerahkan seluruh fokus dan sumber dayanya untuk mengunci gelar juara dunia konstruktor Formula 1 di Qatar, 29 November-1 Desember 2024. Tim asal Inggris itu kini memuncaki klasemen dengan 608 poin, unggul 24 poin atas Ferrari, dan 53 poin atas Red Bull.
Dengan skenario itu, McLaren akan menuju Abu Dhabi dengan keunggulan 45 poin atas Ferrari. Tim ”Kuda Jingkrak” tidak akan bisa menyusul poin McLaren karena di Abu Dhabi tanpa balapan sprint dan hanya ada 44 poin maksimal untuk diraih. ”Belum lama ini, perkiraan bahwa kami akan bersaing untuk memperebutkan gelar juara merupakan sesuatu yang luar biasa, tidak terpikirkan. Tetapi, sekarang, hal itu menjadi kenyataan dan kami harus menyelesaikan pekerjaan ini,” ucap Stella.
Kedua pebalap Ferrari itu meraih 12 poin lebih banyak dari Norris dan Piastri di Las Vegas. Akhir pekan ini, mereka akan berusaha meraih poin lebih banyak lagi. McLaren dalam posisi sangat bagus dengan performa mobil MCL38 yang solid. Kedua pebalap mereka, Lando Norris dan Oscar Piastri, pun sangat kompetitif. Kedua pebalap itu pun bertekad kembali tampil solid dalam dua balapan terakhir musim ini, di Qatar dan Abu Dhabi, setelah kesulitan di Las Vegas.
Norris kini mengerahkan seluruh usahanya untuk membawa McLaren meraih gelar juara konstruktor setelah kalah bersaing dengan Max Verstappen dalam perburuan gelar juara dunia pebalap. McLaren terakhir kali menjadi juara dunia konstruktor F1 pada musim 1998 atau 26 tahun lalu.
Mclaren Lando Norris Juara Konstruktor F1
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Usai juara dunia, Verstappen fokus ke Red Bull raih gelar konstruktorPembalap Max Verstappen mengatakan kini fokus untuk meraih gelar konstruktor untuk Red Bull, setelah mengunci gelar juara dunia musim ini di Las Vegas, pekan ...
Baca lebih lajut »
Juara Bundesliga Incar Kevin Diks, Siap Gelontorkan Dana FantastisRumor Kevin Diks diincar oleh juara 5 kali Bundesliga itu juga dikabarkan oleh media Belanda
Baca lebih lajut »
Tercecer Persaingan Gelar Juara Liga Inggris, Arsenal Incar Pemain Sayap Super di Bursa Transfer JanuariArsenal dilaporkan sedang mempertimbangkan untuk mendatangkan pemain sayap berkualitas pada bursa transfer Januari 2025 menyusul kekhawatiran mengenai performa Gabriel Martinelli.
Baca lebih lajut »
McLaren Minta Lando Norris Fokus Agar Berpeluang Jadi Juara Formula 1Lando Norris merupakan pesaing terdekat juara bertahan Max Verstappen Red Bull dengan margin 62 poin di klasemen sementara Formula 1 musim ini
Baca lebih lajut »
McLaren ingin Norris fokus demi jaga peluang merebut juara duniaDirektur Tim McLaren Andrea Stella mengatakan ia dan tim ingin pembalapnya, Lando Norris, agar terus fokus demi menjaga peluang untuk merebut gelar juara ...
Baca lebih lajut »
Persaingan Sengit Juara Dunia F1, McLaren Yakin Lando Norris Kejar Max VerstappenDirektur Tim McLaren Andrea Stella mengatakan ia dan tim ingin pembalapnya, Lando Norris, agar terus fokus demi menjaga peluang untuk merebut gelar juara dunia Formula 1
Baca lebih lajut »