Mauricio Pochettino dikontrak Chelsea dua tahun dan klub punya opsi memperpanjang.
Ini adalah peran kepelatihan pertama Pochettino sejak meninggalkan Paris Saint-Germain pada Juli tahun lalu dan menandai kembalinya dia ke Liga Primer Inggris. Pochettino sebelumnya menampilkan kinerja mengesankan selama 5,5 tahun menukangi Tottenham Hotspurt, membawa timnya ke final Liga Champions.
"Pengalaman, standar keunggulan, kualitas kepemimpinan, dan karakter Mauricio akan membantu Chelsea dengan baik saat kami melangkah maju," kata direktur olahraga Chelsea, Laurence Stewart dan Paul Winstanley, dalam sebuah pernyataan."Dia adalah pelatih pemenang, yang telah bekerja di level tertinggi, di berbagai liga dan bahasa. Etos, pendekatan taktis dan komitmennya terhadap pengembangan, semuanya membuatnya menjadi kandidat yang luar biasa.
Lampard menggunakan konferensi pers terakhirnya sebagai manajer sementara, setelah hasil imbang 1-1 dengan Newcastle pada Ahad, untuk berbicara blak-blakan tentang apa yang bisa diharapkan dari Pochettino setelah mengambil alih. Sementara Pochettino melatih beberapa pemain paling terkenal di dunia dalam diri Lionel Messi, Kylian Mbappe dan Neymar di PSG, ia akan memiliki skuad yang kurang terkenal di Chelsea yang penuh dengan bakat dan sebagian besar masih muda, seperti gelandang Argentina Enzo Fernandez, pemain sayap Mykhailo Mudryk dan Noni Madueke, dan bek Wesley Fofana.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Segera Diumumkan Resmi, Mauricio Pochettino Sudah Tanda Tangan Kontrak dengan Chelsea hingga 2026Mauricio Pochettino dilaporkan telah menandatangani kontrak tiga tahun untuk jadi manajer Chelsea hingga 2026.
Baca lebih lajut »
Resmi, Mauricio Pochettino Jadi Pelatih Baru ChelseaJuru taktik asal Argentina, Mauricio Pochettino, secara resmi ditunjuk menjadi pelatih baru Chelsea. Chelsea menjelaskan bahwa Mauricio Pochettino akan memulai peran barunya pada 1 Juli 2023. Bola Chelsea
Baca lebih lajut »
Mauricio Pochettino Teken Kontrak 3 Tahun sebagai Manajer ChelseaMauricio Pochettino dikabarkan telah menandatangani kontrak tiga tahun sebagai manajer anyar Chelsea.
Baca lebih lajut »
Chelsea Umumkan Mauricio Pochettino sebagai Pelatih Baru, Mulai Kerja 1 Juli 2023Mauricio Pochettino dikontrak sebagai pelatih Chelsea untuk dua tahun dengan opsi tahun berikutnya.
Baca lebih lajut »
Lembaran Baru Chelsea Bersama Mauricio Pochettino Dimulai dalam Dua Hari - Bola.netChelsea segera membuka lembaran baru setelah melawan Newcastle pada laga pekan ke-38 Liga Inggris 2022/2023, Minggu (28/5/2023) WIB. Mauricio Pochettino akan segera diresmikan jadi manajer baru tidak lama setelahnya.
Baca lebih lajut »