Perusaahaan maskapai penerbangan PT Lion Mentari Tbk. yang mengoperasikan Lion Air siap menggelar mini expose pada pekan depan.
TEMPO.CO, Jakarta - Satu lagi perusaahaan maskapai penerbangan yang akan menjadi emiten dengan memperdagangkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia atau BEI. Maskapai yang siap go public itu adalah yaitu PT Lion Mentari Tbk. yang mengoperasikan pesawat Lion Air.Direktur Penilaian Perusahaan BEI, I Gede Nyoman Yetna Setya, mengungkapkan bahwa Lion Air akan menggelar mini expose dalam rangka penawaran umum saham perdana pada pekan depan. 'Lion nanti dalam minggu depan mini expose.
Apabila 30 perusahaan yang ada dalam pipeline BEI merealisasikan IPO pada tahun ini, jumlah emiten baru mencapai posisi tertingginya sepanjang sejarah yaitu sebanyak 70 perusahaan pada 2019.Di luar itu, lanjut Nyoman, pihak bursa juga telah bertemu dengan 5 perusahaan lainnya yang sudah berkomitmen bakal memasukkan dokumen untuk IPO pada kuartal IV/2019 ini. Dengan demikian, jumlah 75 pencatatan efek baru yang ditargetkan bursa pada awal tahun ini sementara dapat dikatakan tercapai.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Lion Air Bakal Layani Rute Sulawesi Selatan ke Papua BaratPembukaan rute baru Lion Air Makassar – Manokwari – Makassar untuk tahap awal akan dilayani satu kali per hari atau tujuh kali dalam sepekan. LionAir
Baca lebih lajut »
Air PAM di Kampung Baru Kubur Koja Belum Laik Pakai, Palyja Kirim 4 Kubik Air BersihPengiriman air bersih itu akan terus dilakukan hingga kondisi air PAM di Kampung Baru Kubur Koja kembali normal.\n\n
Baca lebih lajut »
Krisis Air, Siswa Diwajibkan Bawa Air 1,5 Liter Setiap HariSekolah-sekolah yang dilanda krisis air bersih tersebut di antaranya adalah SMA 1 Pangkalpinang, SMA 1 Bangka Barat, SMA 1 Pagarawan dan SMA 1 Puding Bangka.
Baca lebih lajut »
Lion Parcel Siapkan Slot Khusus Kirim Barang BukalapakLion Parcel dapat meningkatkan kecepatan waktu pengiriman barang.
Baca lebih lajut »
Suka Mandi Air Hangat, Pahami Suhu yang Ideal buat TubuhBuat yang suka mandi air hangat, perhatikan juga suhu air, jangan terlalu panas atau dingin. Dokter pun ungkap suhu air yang ideal.
Baca lebih lajut »