Maskapai berbiaya rendah Arab Saudi Flyadeal membatalkan komitmennya untuk membeli Boeing 737 Max, tipe pesawat yang kehilangan izin terbang pada Maret tahun ...
Jakarta - Maskapai berbiaya rendah Arab Saudi Flyadeal membatalkan komitmennya untuk membeli Boeing 737 Max, tipe pesawat yang kehilangan izin terbang pada Maret tahun ini setelah dua kecelakaan mematikan di Indonesia dan Ethiopia.
Pada Juni lalu, di Paris Air Show 2019, perusahaan induk Flyadeal, Saudi Arabian Airlines, telah memesan 30 pesawat Airbus A320neo yang selanjutnya akan dioperasikan oleh Flyadeal. Flyadeal mulai beroparasi pada September 2017 dan saat ini mengoperasikan armada 11 Airbus A320 pada penerbangan domestik di Arab Saudi yang menargetkan bisa mengangkut total empat juta penumpang dalam tahun ini.
Investigasi menunjukkan bahwa kedua kecelakaan disebabkan oleh sistem kontrol penerbangan yang cacat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Maskapai Arab Saudi Batalkan Pesanan Boeing 737 MAXNilai pesanan Boeing 737 MAX yang dibatalkan mencapai 5,9 miliar dolar AS
Baca lebih lajut »
Arab Saudi Tahan Kapal Tanker Iran di Pelabuhan JeddahSebuah kapal tanker minyak Iran dilaporkan merapat di Pelabuhan Jeddah, Arab Saudi, karena mengalami kerusakan.
Baca lebih lajut »
Jelang Kedatangan Jamaah, Petugas PPIH Arab Saudi Gelar ApelApel pagi yang diikuti sekitar 100 petugas untuk menyambut kedatangan jamaah haji.
Baca lebih lajut »
Berburu Kartu Telepon Seluler di Arab Saudi | ihram.co.idMembeli kartu telepon seluler di Saudi membutuhkan paspor.
Baca lebih lajut »
Jadi Korban Tewas Kebakaran di Arab Saudi, 4 WNI Dimakamkan di MekkahPeristiwa kebakaran ini diketahui oleh Tim Pelayanan dan Pelindungan (Yanlin) warga KJRI Jeddah.
Baca lebih lajut »
PPIH Arab Saudi Siap Melayani Jemaah Haji Indonesia
Baca lebih lajut »