Masih Ada 1 Pasien Corona, Plt Bupati Sebut Kudus Sudah Jadi Zona Hijau

Indonesia Berita Berita

Masih Ada 1 Pasien Corona, Plt Bupati Sebut Kudus Sudah Jadi Zona Hijau
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Plt Bupati Kudus HM Hartopo menyampaikan Kudus sudah menjadi zona hijau virus Corona. Namun, masih ada satu pasien Corona yang dirawat. viruscorona kudus

"Status Kudus saat ini zona hijau. Tapi walaupun hijau kita sendiri kewaspadaan tinggi tetap ada," kata Hartopo saat ditemui di Pendapa Kabupaten Kudus, Jumat .

Hartopo yang juga Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Kudus itu mengatakan gedung karantina di Kota Kretek saat ini sudah kosong. Para pemudik atau pelaku perjalanan yang dinyatakan sehat sudah diperbolehkan pulang. Namun, para petugas tetap disiagakan di lokasi karantina.. Mentang-mentang kosong tapi harus tetap waspada, harus tetap ada petugas," terangnya.Upaya menekan virus Corona juga dilakukan Pemkab Kudus dengan memberlakukan pembatasan jam malam.

"Ini sudah kita perluas. Harapan kita pun jangan sampai berkeliaran kota Kudus, untuk yang di desa diserahkan jogo tonggo. Jadi mereka sudah membuat portal artinya ada tamu lebih dari jam 21.00 WIB tidak diperbolehkan. Andai ada tamu kurang jam 21.00 WIB harus memenuhi protokol kesehatan, dan pakai masker harus wajib. Kita imbau seperti itu," urainya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Saat Bupati Anas Ketemu Penyanyi Cilik Viral Akbar 'Corona' Putra LarosSaat Bupati Anas Ketemu Penyanyi Cilik Viral Akbar 'Corona' Putra LarosAkbar Putra Laros kini tengah viral berkat aksinya menyanyikan lagu bertema virus Corona dalam bahasa Using. Bupati Anas bertemu penyanyi cilik tersebut.
Baca lebih lajut »

Bupati Ogan Ilir Pecat 109 Tenaga Medis terkait CoronaBupati Ogan Ilir Pecat 109 Tenaga Medis terkait CoronaUsai mogok kerja karena infrastruktur penanganan Covid-19 yang dianggap belum memadai, 109 tenaga medis di RSUD Ogan Ilir Sumsel malah dipecat.
Baca lebih lajut »

Sembuh Corona, Ibu Muda Ini Dapat Bunga dari Wakil BupatiSembuh Corona, Ibu Muda Ini Dapat Bunga dari Wakil BupatiSeorang ibu muda di Blora Jawa Tengah dinyatakan sembuh total dari COVID-19, setelah hasil pemeriksaan swab PCR-nya negatif....
Baca lebih lajut »

Pemecatan 109 Nakes RSUD Ogan Ilir Tolak Tangani Corona Telah Diteken BupatiPemecatan 109 Nakes RSUD Ogan Ilir Tolak Tangani Corona Telah Diteken BupatiSebanyak 109 tenaga medis di RSUD Ogan Ilir, Sumatera Selatan telah resmi dipecat karena tak mau menangani pasien COVID-19.
Baca lebih lajut »

Pemkab Kudus Izinkan Warga Salat Id di MasjidPemkab Kudus Izinkan Warga Salat Id di MasjidPemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mengizinkan warga menggelar Salat Idulfitri di masjid. SalatIdulfitri
Baca lebih lajut »

Virus Corona Sudah Mencakup Seluruh Banten, Jumlah Pasien 686 OrangVirus Corona Sudah Mencakup Seluruh Banten, Jumlah Pasien 686 OrangKabupaten Lebak mencatat kasus pertama virus corona.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 22:18:35