Madu kelulut sedang menjadi primadona baru bagi petani yang berdomisili di Kota Dumai, pesisir Provinsi Riau. Harganya yang menjanjikan serta kemudahan budi ...
Kepala Badan Restorasi Gambut Nazir Foead menyedot madu kelulut langsung dari sarangnya di Kota Dumai, Riau, Rabu . ANTARA/Anggi Romadhoni
Karakteristik sarang mereka juga agak berbeda. Lebah yang telah memikat hati masyarakat pesisir Riau yang selama ini selalu dihantui kebakaran hutan dan lahan itu, memilih membuat sarang di area tertutup. Tarmidi, bapak dua anak yang menggantungkan hidupnya sebagai petani sayur itu, mengatakan madu kelulut memiliki harga menggiurkan. Setiap kilogram, bisa dilepas dengan harga Rp400 ribu di tingkat pengepul, sedangkan di pasar "Negeri Jiran" Malaysia bisa mencapai dua kali lipatnya.Tarmidi mengatakan bahwa madu kelulut berharga mahal karena diklaim memiliki manfaat lebih besar dibandingkan dengan madu jenis lainnya.
Kepala BRG Nazir Foead kepada ANTAR dalam kunjungan kerjanya ke Kota Dumai, Rabu , mengatakan madu kelulut sangat populer di Pulau Sumatera hingga Malaysia. Di Provinsi Riau, BRG berhasil merevitalisasi perekonomian masyarakat sekitar gambut. Salah satunya dengan menggerakkan kelompok masyarakat setempat untuk menanam nanas dan beternak lebah penghasil madu di area gambut yang terdegradasi akibat kebakaran hutan dan lahan .
Pembudidayaan lebah penghasil madu memiliki banyak keuntungan. Selain menghasilkan madu, yang dapat dijual, lebah juga dapat membantu penyerbukan tanaman pertanian, lebah juga dapat menjadi indikator kerusakan lingkungan di area tersebut. Dia juga mengharapkan anggota kelompok budi daya madu kelulut terus ditambah dan tidak sebatas dengan hanya belasan anggota tersebut.
Dengan begitu, peluang pemerintah daerah dan korporasi untuk mendukung pengolahan hasil agroforestri di lahan gambut terbuka lebar. TWA Sungai Dumai di Kelurahan Mundam, Kecamatan Medang Kampai menjadi salah satu areal yang luluh lantak dihajar kebakaran pada 2017. Setelah berhasil diatasi, BRG mengambil langkah pemulihan gambut yang rusak akibat kebakaran lahan itu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Restorasi Gambut, Warga Desa Bukit Timah Budi Daya Lebah MaduProgram restorasi gambut dalam bentuk revitalisasi ekonomi berhasil mencegah kebakaran hutan.
Baca lebih lajut »
Kebakaran lahan Pekanbaru hanguskan kebun nanasKebakaran lahan gambut di Kota Pekanbaru, Riau, merambat hingga ke kebun nanas milik warga setempat menyebabkan tanaman dan juga hewan lainnya ...
Baca lebih lajut »
Api Masih Berkobar di Gunung Malabar dan Puncak MegaApi masih berkobar melalap lahan gambut di Gunung Malabar dan merambat ke Puncak Mega, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Kebakaran ini berlangsung sejak Jumat (4/10). GunungMalabar KebakaranLahan
Baca lebih lajut »
Karhutla Dumai dan Siak berkurang signifikan karena restorasiBadan Restorasi Gambut (GRG) menyebutkan, kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Dumai dan Siak, Provinsi Riau berkurang signifikan tahun ini karena dipicu ...
Baca lebih lajut »
Kakek 75 Tahun Jadi Tersangka Kebakaran HutanTersangka diduga nembakar lahan gambut untuk memperluas kebun nanas.
Baca lebih lajut »
Restorasi Gambut, Warga Desa Bukit Timah Budi Daya Lebah MaduProgram restorasi gambut dalam bentuk revitalisasi ekonomi berhasil mencegah kebakaran hutan.
Baca lebih lajut »