Mandiri Sekuritas Catat Kinerja Ciamik di 2021, Simak Strateginya Tahun Ini
Bisnis.com, JAKARTA – Mandiri Sekuritas atau Mansek mencatatkan pertumbuhan hasil bisnis positif seiring dengan momentum pasar yang ditopang oleh prospek pemulihan ekonomi.
“Pertumbuhan ini terjadi berkat dukungan dari semua pihak serta momentum pasar yang tepat di tengah berjalannya pemulihan ekonomi dari pandemi virus corona,” jelasnya dalam Konferensi Pers Hasil Bisnis 2021 Mandiri Sekuritas, Rabu . Dari jumlah tersebut, 70 persen investor ritel didominasi oleh generasi milenial dan gen z. Sementara itu, sebanyak 92 persen dari total transaksi dilakukan secara online.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Itama Ranoraya (IRRA) Cetak Pendapatan Rp1,32 Triliun di 2021 | Market - Bisnis.comHasil pencapaian tahun 2021 tersebut sejalan dengan target manajemen. Sebelumnya, Itama Ranoraya (IRRA) menargetkan angka pertumbuhan tahun 2021 sebesar 80 persen hingga 100 persen.
Baca lebih lajut »
Sepanjang 2021, BNI Catat Bisnis Luar Negeri Melonjak 76,73 Persen |Republika OnlineKinerja perdagangan luar negeri BNI pada awal tahun ini masih tumbuh positif.
Baca lebih lajut »
Tahun Ini, Toyota Targetkan Kenaikan Ekspor 51 Persen | Otomotif - Bisnis.comEkspor Toyota Brand pada 2022 ditargetkan mencapai 284.000 unit, meningkat hingga 51% dibandingkan pencapaian angka ekspor pada tahun lalu sebesar 188.000 unit atau naik sekitar 96.000 unit.
Baca lebih lajut »
Pinjol Syariah Salurkan Rp1,13 Triliun di 2021, AFSI: Potensinya Berlipat Ganda | Finansial - Bisnis.comPlatform teknologi finansial pendanaan bersama (P2P lending) bakal memiliki peran sentral dalam lanskap industri keuangan berbasis syariah di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Ajak Milenial Investasi Saham, Ini Kode Promo dari Ajaib | Market - Bisnis.comSebagai bagian dari Ajaib Squad Game, Pevita, Iqbaal, dan Ghozali Everyday mengajak followers untuk konsisten berinvestasi bareng.
Baca lebih lajut »
Pergerakan Harga Emas Hari Ini, Selasa 8 Maret 2022, Ada Profit Taking | Market - Bisnis.comOptimisme gencatan senjata antara Rusia dan Ukraina memberikan dukungan minat pasar pada aset berisiko dan menekan harga emas turun.
Baca lebih lajut »