Mandiri Group Dukung Qanun Bank Syariah di Aceh

Indonesia Berita Berita

Mandiri Group Dukung Qanun Bank Syariah di Aceh
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Di Provinsi Aceh, Mandiri Syariah memiliki 20 kantor

REPUBLIKA.CO.ID, BANDA ACEH -- Corporate Secretary Mandiri Syariah Kantor Pusat Ahmad Reza menyatakan, Bank Mandiri Group mendukung penuh pelaksanaan Qanun Aceh Nomor 11 Tahun 2018. Qanun tersebut berisi tentang Lembaga Keuangan Syariah atau Bank Syariah di provinsi paling barat Indonesia.

Pernyataan ini disampaikan Corporate Secretary Mandiri Syariah Pusat ketika silaturrahmi atau Ngopi Santai yang dihadiri Managemen Mandiri Syariah Pusat dan Manajemen Mandiri Syariah Area Aceh, Perum LKBN ANTARA Biro Aceh, Pengurus Kaukus Wartawan Peduli Syariah Islam dan Wartawan Harian Serambi Indonesia.

Manajer Mandiri Syariah Area Aceh Firmansyah menyebutkan, saat ini Mandiri Syariah telah hadir hampir di semua Kabupaten/Kota di Aceh kecuali, Kabupaten Aceh Tenggara dan Gayo Lues." dan siap melayani nasabah," kata dia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

DPK Mandiri Syariah Aceh tumbuh 20,22 persenDPK Mandiri Syariah Aceh tumbuh 20,22 persenManajer Mandiri Syariah Area Aceh Firmansyah menyebutkan, pertumbuhan dana pihak ke tiga (DPK) dari tahun ke tahun atau year on year (YoY) per  Mei 2019 ...
Baca lebih lajut »

Menteri Agama Akan Pelajari Draf Qanun Poligami di AcehMenteri Agama Akan Pelajari Draf Qanun Poligami di AcehMenteri Agama Lukman Hakim Saifuddin menyebut praktik poligami sebenarnya sudah diatur dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan.
Baca lebih lajut »

Rancangan Qanun Poligami di Aceh Diklaim Justru Akan Persulit Pria BerpoligamiRancangan Qanun Poligami di Aceh Diklaim Justru Akan Persulit Pria BerpoligamiRancangan Qanun yang akan melegalkan poligami di Aceh mendapat kritik.
Baca lebih lajut »

Rancangan Qanun Poligami di Aceh Diklaim Justru Akan Persulit Pria BerpoligamiRancangan Qanun Poligami di Aceh Diklaim Justru Akan Persulit Pria BerpoligamiSejumlah kalangan dan perempuan di Nangroe Aceh Darussalam (NAD) menolak Rancangan Qanun yang akan melegalkan poligami
Baca lebih lajut »

Serba Serbi Qanun Aceh yang Tak Hanya Atur PoligamiSerba Serbi Qanun Aceh yang Tak Hanya Atur PoligamiSelain membahas soal poligami, Rancangan Qanun (Raqan) Hukum Keluarga yang digodok Pemerintah Provinsi dan Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) mengatur hal lain. Bagaimana pembahasannya? Qanun
Baca lebih lajut »

Qanun Poligami Aceh Tuai Pro KontraQanun Poligami Aceh Tuai Pro KontraRancangan qanun (Perda) Aceh yang mengatur soal poligami menuai pro dan kontra. Ada yang mendukung dan mengkritik. Kenapa?
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 14:27:48