Pelatih Ole Gunnar Solskjaer senang Manchester United berhasil mengalahkan Derby County di laga uji coba dengan skor 2-1 ManchesterUnited
jpnn.com, JAKARTA - Manchester United berhasil mengalahkan Derby County dalam laga uji coba menghadapi Liga Inggris musim 2021/22. Bertanding di Pride Park, Minggu WIB, United menang dengan skor 2-1. Sejak menit awal anak asuhan Ole Gunnar Solskjaer menekan pertahanan Derby County. United berhasil unggul saat laga baru berjalan menit ke-18, usai merebut bola, Tahith Chong berhasil membawa United unggul lebih dulu. Tertinggal 0-1 membuat tim asuhan Wayne Rooney kemudian keluar menyerang.
Baca Juga: Babak kedua United memasang Jesse Lingard menggantikan Tahith Chong untuk menambah daya dobrak pasukan Setan Merah –julukan Manchester United-. Tampil menekan sejak peluit dibunyikan, United berhasil menambah keunggulan usai umpan Shola Shoretire berhasil dikonversikan menjadi gol oleh Facundo Pellistri. Pada laga ini, Derby hanya bisa mencetak satu gol hiburan melalui Colin Kazim-Richards saat berhasil memanfaatkan kelengahan lini belakang United.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sempat tak Akur di Manchester United, Smalling Siap Gandeng Jose MourinhoBek AS Roma Chris Smalling bereuni kembali dengan mantan pelatihnya semasa di Manchester United, yakni Jose Mourinho ChrisSmalling
Baca lebih lajut »
Jadon Sancho Gabung Manchester United, Begini Tanggapan Erling HaalandErling Haaland memberikan tanggapannya terkait kepindahan Jadon Sancho ke Manchester United.
Baca lebih lajut »
Selain Raphael Varane, Manchester United Tawar Vinicius JuniorPenyerang muda Real Madrid, Vinicius Junior dikabarkan menjadi target Manchester United lainnya di bursa transfer musim panas ini. Penyerang muda Real Madrid, Vinicius...
Baca lebih lajut »
Prediksi Susunan Pemain Derby County vs Manchester United, Waktunya Jesse Lingard Unjuk Kebolehan - Tribunnews.comDalam pertandingan pramusim melawan Derby County merupakan ajang unjuk kebolehan bagi Jesse Lingard yang kembali memperkuat Manchester United.
Baca lebih lajut »
Alex Telles Beri Sinyal Bertahan di Manchester United, Dua Tim Liga Italia Wajib Sadar Diri - Tribunnews.comAlex Telles menyatakan diri siap menjalani musim ke-2 bersama Manchester United, dua tim asal Liga Italia wajib sadar diri untuk tidak mendekatinya.
Baca lebih lajut »
Man United Tancap Gas, Liverpool dan Man City Jalan di TempatManchester United langsung tancap gas di bursa transfer pemain mendahului rivalnya di Liga Inggris, Liverpool dan Manchester City.
Baca lebih lajut »