Manchester United dikabarkan akan kembali mencoba untuk merekrut Jean-Clair Todibo di deadline day bursa transfer.
di deadline day bursa transfer.
Membeli bek tengah menjadi salah satu prioritas transfer Manchester United di musim panas ini. Stok bek tengah mereka cukup tipis di musim 2023/2024 ini. Baru-baru ini MU mendapatkan kabar buruk. Bek mereka, Raphael Varane harus menepi akibat cedera, sehingga mereka hanya punya tiga bek tengah di tim utama mereka., Manchester United kembali bermanuver untuk mendatangkan bek tengah baru. Jean-Clair Todibo jadi pemain yang disasar oleh Setan Merah saat ini.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Manchester United Makin Bingung, Fans Manchester United Juga Desak Transfer Pemain Pengganti VaraneRaphael Varane berpotensi absen hingga enam minggu setelah pemain Prancis itu mengalami cedera saat Manchester United melawan Nottingham Forest akhir pekan lalu.
Baca lebih lajut »
Lolos ke UCL, Manchester United Diminta Jangan Hanya Jadi Tim Hore!Legenda Manchester United, Jaap Stam menyambut kembalinya Manchester United ke Liga Champions.
Baca lebih lajut »
Krisis Bek, MU Coba Datangkan Jean-Clair Todibo Jelang Penutupan Bursa TransferManchester United (MU) dilaporkan telah menghubungi Nice untuk mendatangkan Jean-Clair Todibo menjelang penutupan bursa transfer musim panas.
Baca lebih lajut »
Lyon Beri Lampu Hijau untuk Manchester United Datangkan Nicolas Tagliafico?Bek kiri incaran Manchester United, Nicolas Tagliafico dilaporkan boleh didapatkan oleh Setan Merah di musim panas ini.
Baca lebih lajut »
Manchester United Harus Bayar Rp 135 Miliar ke Chelsea untuk Pinjam Marc CucurellaManchester United ingin memboyong Marc Cucurella ke Old Trafford dari Chelsea dengan status pemain pinjaman selama satu musim.
Baca lebih lajut »
Belum Menyerah, Manchester United Ajukan Tawaran Baru untuk Sofyan AmrabatManchester United nampaknya masih belum rela gagal mendapatkan Sofyan Amrabat.
Baca lebih lajut »