Manchester City meresmikan rekrutan anyar mereka, Savinho, dari klub Prancis Troyes dengan durasi kontrak lima tahun hingga 2029. Sayap kanan 20 tahun itu ...
Penyerang Brasil #20 Savinho merayakan mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola grup D turnamen Conmebol 2024 Copa America antara Paraguay dan Brasil di Allegiant Stadium di Las Vegas, Nevada pada 28 Juni 2024. Frederic J.Brown / AFP
Sayap kanan 20 tahun itu adalah rekrutan pertama City musim panas ini menjelang musim baru 2024/2025 dimana mereka berupaya memenangkan gelar Liga Inggris kelima yang belum pernah terjadi sebelumnya. Savinho menjalani musim yang luar biasa dengan status pinjaman di Girona musim lalu saat ia membantu timnya lolos ke Liga Champions untuk pertama kalinya dalam sejarah.Dengan mencetak 11 gol dan 10 asis, pemain asal Brasil itu mengantarkan Girona finis ketiga di belakang Real Madrid dan Barcelona.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Manchester City Datangkan Savinho dari TroyesSavinho tampil apik saat dipinjamkan ke Girona pada musim lalu membawa klub itu finis di peringkat tiga klasemen akhir La Liga
Baca lebih lajut »
Profil Savinho, Dari Penggembala Sapi Jadi Bintang Baru Manchester CitySetelah tumbuh besar di rumah kakek-neneknya di daerah pedesaan Sao Mateus di tenggara Brasil Savinho belajar menunggang kuda memerah susu sapi dan menanam sayuran
Baca lebih lajut »
Savinho, Sayap 'Tradisional' dan Rencana Taktik Misterius Pep Guardiola di Manchester CityKepindahan Savinho ke Manchester City telah menimbulkan misteri tersendiri
Baca lebih lajut »
Berita Transfer: Man United Resmi Rekrut Leny Yoro, Man City Datangkan SavinhoMan United resmi mendatangkan bek Perancis, Leny Yoro, sedangkan Man City berhasil merekrut penyerang sayap asal Brasil, Savinho.
Baca lebih lajut »
Manchester United dan Manchester City Berebut Bocah 16 Tahun dari TottenhamManchester United kepincut dengan pemain 16 tahun yang bersinar di Tottenham dan Timnas Inggris junior.
Baca lebih lajut »
Savinho ke Man City Usai Tembus 100 Dribel seperti MessiSavinho telah resmi direkrut oleh Man City. Musim lalu sayap lincah asal Brasil tersebut menembus torehan 100 dribel di LaLiga seperti Lionel Messi.
Baca lebih lajut »