Malaysia Tunjuk Eks Polisi Top Investigasi Kekalahan Telak dari Timnas Indonesia dan Vietnam
SUPERBALL.ID - Asosiasi Sepak Bola Malaysia masih penasaran kenapa timnasnya bisa kalah telak dari Vietnam dan Timnas Indonesia di Piala AFF 2020.
Saat memulai penyisihan Grup B, tim berjuluk Harimau Malaya itu terlihat meyakinkan dengan menggilas Kamboja 3-1 dan Laos 4-0.Yang paling menyedihkan adalah kekalahan telak 1-4 dari Timnas Indonesia pada laga terakhir grup sekaligus penentuan ke semifinal.Padahal, FAM menargetkannya harus lolos ke final.Baca Juga: Pecahkan Rekor Transfer, Juara Liga Jepang Boyong Perusak Mimpi Timnas Indonesia
FAM tak puas kenapa Malaysia kalah telak dari Vietnam dan Indonesia dan ingin menyelidiki apa sebenarnya yang terjadi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Momok Timnas Indonesia di Piala AFF Jadi Salah Satu Kandidat Pelatih Baru Malaysia - Bolasport.comMomok Timnas Indonesia di Piala AFF dikabarkan menjadi salah satu kandidat pelatih baru Timnas Malaysia.
Baca lebih lajut »
Tugas Bersama Timnas Indonesia Berakhir, Witan Sulaeman Ingin Fokus di Lechia GdanskWitan Sulaeman diberi waktu libur satu pekan sebelum bertolak ke Polandia.
Baca lebih lajut »
Menpora Minta Proliga 2022 Jadi Seleksi Pemain Timnas untuk SEA Games VietnamProliga 2022 yang berlangsung mulai 7 Januari hingga 27 Maret akan menjadi ajang seleksi pemain timnas untuk SEA Games Vietnam.
Baca lebih lajut »
Pemain Timnas Indonesia Diminati Klub Asing, Witan Sulaeman: Ini Kabar BaikWitan Sulaeman menyambut positif rumor sejumlah pemain Timnas Indonesia yang dilirik klub luar negeri. Winger Lechia Gdansk itu mengaku sangat mendukung. Witan...
Baca lebih lajut »