Malaysia menegaskan gaji pekerja asing di Malaysia tidak boleh dipotong untuk menutup biaya mendatangkan mereka, risikonya kuota pengusaha akan dibatalkan
- Pemerintah Malaysia menegaskan, gaji pekerja asing di Malaysia tidak boleh dipotong sama sekali untuk menutup biaya pengusaha mendatangkan mereka ke Malaysia., Jumat .
Bila gaji pekerja dipotong untuk menutup biaya tersebut, risikonya adalah pembatalan kuota pengusaha untuk mendatangkan pekerja, tambah Saravanan., Saravanan mengatakan, setiap majikan yang membawa pekerja asing harus menanggung semua biaya, termasuk akomodasi dan tarif penerbangan. Sehingga, tidak ada biaya yang dikeluarkan oleh pekerja asing.
Namun, menurut dia, kementeriannya tidak bisa ikut campur dalam masalah apa pun yang berkaitan dengan agen di negara asal pekerja. "Pengusaha tidak boleh menanggung biaya hanya untuk diganti dengan pemotongan gaji pekerja nantinya," tegasnya., kementeriannya akan membatalkan kuota majikan mereka, katanya.Terkait keterlambatan masuknya kembali tenaga kerja Indonesia ke Malaysia yang seharusnya mulai pada 31 Mei, Saravanan mengatakan, rencananya itu harus ditunda karena Menteri Ketenagakerjaan Indonesia Ida Fauziyah masih memiliki kegiatan lain.Menteri SDM Malaysia S. Saravanan dan Menaker Indonesia Ida Fauziyah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pelatih Timnas Belgia Sebut Eden Hazard Bakal Sulit untuk Bersinar Lagi |Republika OnlineHazard mengalami cedera beberapa kali sehingga mengalami kesulitan
Baca lebih lajut »
BPS Sebut Larangan Ekspor CPO Berhasil Tekan Harga Minyak GorengKeputusan pemerintah melakukan pelarangan ekspor minyak goreng dan bahan bakunya, yakni crude palm oil (CPO) sejak 23 April 2022 diklaim berhasil. TempoBisnis
Baca lebih lajut »
Sepekan Hilang di Sungai Aare, Duta Besar Swiss Sebut Pencarian Eril Jadi Prioritas UtamaKepala Protokol Kementerian Luar Negeri Swiss, Duta Besar Beatrice Schaer, mengungkapkan pada Ridwan Kamil pencarian Eril akan dijadikan sebagai prioritas utama
Baca lebih lajut »
Jokowi Sebut Sorgum Bisa Jadi Alternatif Pangan Selain Beras dan Jagung | Kabar24 - Bisnis.comFAO dan PBB telah memberikan peringatan potensi krisis pangan global sehingga diversifikasi pangan di Indonesia seperti sorgum diharapkan menjadi salah satu solusi.
Baca lebih lajut »
WHO Sebut Wabah COVID-19 Korea Utara Kemungkinan 'Memburuk'Sebagai informasi, Korut mengumumkan kasus COVID-19 pertamanya pada 12 Mei 2022 lalu. Namun pekan lalu, Korut mengklaim bahwa wabah COVID-19 telah dikendalikan.
Baca lebih lajut »