Bursa Malaysia libur pada perdagangan hari ini, Selasa (19/4/2022) karena memperingati hari Nuzul Al-Qur'an.
Minyak sawit berjangka Malaysia kemarin sempat bergerak naik di perdagangan karena mengikuti harga minyak nabati lainnya di bursa Dalian China yang didorong oleh kecemasan yang berkepanjangan atas pengetatan pasokan global akibat perang Rusia-Ukraina.
Tenaga kerja asing mencapai 80% dari total tenaga kerja di perkebunan kelapa sawit karena penduduk setempat tidak tertarik dengan pekerjaan perkebunan, sehingga industri kelapa sawit sangat bergantung pada tenaga kerja asing., Direktur Asosiasi Pemilik Perkebunan Kelapa Sawit Sarawak Felix Moh mengatakan bahwa isu kenaikan upah untuk pekerja di perkebunan CPO akan membebani perusahaan swasta dan anggota SOPPOA Malaysia tidak dapat menyanggupi kenaikan upah senilai MYR1.500.
"Meskipun harga CPO sedang melonjak, tapi biaya lain seperti pupuk dan bahan kimia juga meningkat 100% jika dibandingkan dengan tahun lalu. Selain itu, semua operasi perkebunan berjalan dengan kapasitas hanya 50% karena krisis tenaga kerja. Dalam skenario terburuk, biaya produksi yang tinggi dapat menyebabkan perusahaan sulit mempertahankan neraca positif jika ada penurunan yang drastis dari harga CPO di bawah MYR4.000/ton," tutur Felix Moh.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ukraina Perang-Argentina Demo, Harga CPO Dekati MYR 6.500/TonHarga minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) sepanjang pekan ini melesat ke level psikologis 6.000 menyusul krisis Ukraina
Baca lebih lajut »
Ini Gedung Pencakar Langit Paling Tipis di Dunia, Bisa Goyang Diterpa Angin?Gedung pencakar langit paling tipis di dunia telah selesai dibangun. Keberadaannya ikut mewarnai cakrawala Manhattan, New York City. Bisa goyang diterpa angin?
Baca lebih lajut »
Ducati Beri Bocoran Tipis-tipis soal Motor Baru Kelas MotoE pada MotoGP 2023 - Bolasport.comDucati membagikan video dari uji coba motor listrik baru yang akan digunakan di kelas MotoE pada MotoGP musim 2023.
Baca lebih lajut »
Harga Batu Bara Global Melandai, Indonesia Gimana?Indonesia sebagai salah satu produsen utama batu bara mencatat perkembangan harga batu bara pada bulan Maret 2022 turut berdampak terhadap penerimaan negara. Harga...
Baca lebih lajut »
Harga Bawang Putih Naik Selama Ramadan, Pedagang Bingung dan Khawatirharga komoditas bawang putih di pasaran Kota Surabaya mengalami kenaikan sejak awal ramadan, pedagang tak mau menaikkan harga takut kehilangan pembeli. hargabawangputih
Baca lebih lajut »
Bagaimana Rencana Kenaikan Harga Elpiji Berlangsung - Berita Utama - koran.tempo.coKenaikan harga elpiji bersubsidi tak terelakkan setelah harga minyak dunia melambung tinggi. Pemerintah memperbarui data kemiskinan agar skema subsidi baru tak salah sasaran. KoranTempo
Baca lebih lajut »