WALI Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Edi R Kamtono, menyatakan, hasil pantauannya perayaan malam Natal di kota itu berjalan tertib, lancar dan hikmat.
WALI Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Edi R Kamtono, menyatakan, hasil pantauan dirinya bersama Kepala Polresta Pontianak Kota, Komisaris Besar Polisi Andi Herindra, bahwa perayaan malam Natal di kota itu berjalan tertib dan lancar.
Ia menjelaskan, pihaknya telah membentuk Satgas Protokol Kesehatan penanganan Covid-19,di gereja-gereja sebagaimana Surat Edaran Wali Kota Pontianak Nomor 100/50/SETDA/2021 tentang Pencegahan dan Penanggulangan COVID-19 pada saat Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 di Pontianak, Sedangkan untuk kapasitas gereja tidak melebihi dari 50 persen, kemudian jemaat memasuki gereja sesuai antrean atau shift yang ditentukan untuk pelaksanaan misa. "Yang terpenting disiplin menerapkan protokol kesehatan," katanya.
Kemudian, lanjutnya, pembatasan waktu operasional dan kapasitas pada tempat usaha juga diberlakukan, yakni jam operasional pusat perbelanjaan dan mal mulai pukul 09.00-22.00 WIB dengan jumlah pengunjung tidak melebihi 75 persen dari kapasitas total tempat tersebut serta penerapan protokol kesehatan yang lebih ketat. Sedangkan bioskop, usaha makan dan minum yang berada di pusat perbelanjaan atau mal dibatasi kapasitasnya maksimal 75 persen dengan penerapan protokol kesehatan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Malam Natal di Pontianak berjalan tertib dan lancarWali Kota Pontianak, di Kalimantan Barat, Edi R Kamtono, menyatakan, hasil pantauan dirinya bersama Kepala Polresta Pontianak Kota, Komisaris Besar ...
Baca lebih lajut »
Pelatih Singapura Jelang Leg Kedua Semifinal Piala AFF: Natal, Natal, dan Natal - Bola.netTatsuma Yoshida, punya tekad kuat meraih kemenangan saat berjumpa Indonesia di Piala AFF 2021
Baca lebih lajut »
762 Personel Gabungan Disiagakan, Dandim 0508/Depok: Agar Natal Berjalan Aman dan KhusyukSebanyak 762 personel gabungan disiagakan untuk pengamanan Natal di 100 gereja yang ada di Depok. Personel gabungan terdiri dari TNI-Polri, Pemkot, dan ormas. Sebanyak...
Baca lebih lajut »
Jika RHU Nekat Buka Saat Malam Natal dan Tahun Bar, Ini KonsekuensinyaApa sanksi bagi RHU yang nekat buka saat malam natal dan tahun baru? PemkotSurabaya
Baca lebih lajut »
H-1 Malam Natal, Kapolri Minta Waspadai Intoleransi-Radikalisme-Terorisme hingga KriminalOperasi Lilin 2021 digelar untuk mengamankan periode Natal dan Tahun Baru. Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyampaikan hal-hal yang harus diantisipasi oleh jajarannya selama Natal.
Baca lebih lajut »