Mal Akan Kembali Dibuka, Begini Persiapan Grand Indonesia

Indonesia Berita Berita

Mal Akan Kembali Dibuka, Begini Persiapan Grand Indonesia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Manajemen Mal Grand Indonesia telah menyiapkan sejumlah protokol tatanan New Normal jika pemerintah mengizinkan mal kembali dibuka.

TEMPO.CO, Jakarta - Manajemen Mal Grand Indonesia telah menyiapkan sejumlah protokol tatanan New Normal jika pemerintah pusat dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memutuskan tidak memperpanjang Pembatasan Sosial Berskala Besar dan mengizinkan mal kembali dibuka.'Kami akan melanjutkan apa yang telah kami lakukan sebelumnya yaitu pengecekan suhu tubuh semua orang yang memasuki area Grand Indonesia,' kata Corporate Communication Grand Indonesia Annisa Hazarini, Rabu, 27 Mei 2020.

Hand sanitizer juga akan disediakan di setiap lantai.Manajemen GI tetap menerapkan jaga jarak physical distancing dengan memasang stiker antrean di area pintu masuk, depan lift, di dalam lift, toilet, mushola, hingga antrean taksi.Dengan dibukanya kembali pusat perbelanjaan, masyarakat mungkin diperbolehkan untuk makan di tempat. Oleh karena itu Grand Indonesia akan mengurangi jumlah kursi di area tempat makan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Grand Indonesia siapkan protokol normal baru bila mal dibuka kembaliGrand Indonesia siapkan protokol normal baru bila mal dibuka kembaliManajemen Mal Grand Indonesia telah menyiapkan sejumlah protokol tatanan normal baru jika pemerintah pusat dan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta ...
Baca lebih lajut »

Bantah mal di DKI akan buka 5 Juni, APPBI: Kami tunggu arahan pemdaAsosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI) mengaku masih menunggu keputusan pemerintah daerah (pemda) untuk bisa kembali membuka mal atau pusat ...
Baca lebih lajut »

Ridwan Kamil: TNI-Polri Akan Berjaga di Mal dan Pasar Selama 14 HariRidwan Kamil: TNI-Polri Akan Berjaga di Mal dan Pasar Selama 14 HariRidwan Kamil telah menyiapkan protokol kesehatan untuk masyarakat yang berkunjung ke mal.
Baca lebih lajut »

60 Mal di Jakarta akan Kembali Buka pada 5 Juni |Republika Online60 Mal di Jakarta akan Kembali Buka pada 5 Juni |Republika Online60 mal yang akan kembali buka pada Jumat (5/6) dan 4 mal yang buka pada Senin (8/6)
Baca lebih lajut »

Mal akan Buka 5 Juni, Warga Khawatir Jadi Cluster Baru Covid-19Mal akan Buka 5 Juni, Warga Khawatir Jadi Cluster Baru Covid-19Jakarta masih menjadi episentrum penularan covid-19. Kasus penyebaran virus tersebut di sebagian wilayah menyebabkan Ibu kota masih dinyatakan sebagai zona merah.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-21 05:25:24