Makin Banyak Warga Kulon Progo Kesulitan Air Bersih

Indonesia Berita Berita

Makin Banyak Warga Kulon Progo Kesulitan Air Bersih
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Hingga saat ini sudah tersalurkan 770 tangki air bersih ke masyarakat.

REPUBLIKA.CO.ID, KULON PROGO -- Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta mencatat jumlah warga yang mengalami kesulitan air bersih mengalami peningkatan dari 4.150 jiwa bertambah menjadi 8.316 jiwa pada musim kemarau tahun ini.

"Kami memperkirakan jumlah warga yang kesulitan air bersih lebih dari 8.316 jiwa. Kami terus memantau distribusi air bersih ke masyarakat supaya mereka tetap bisa mencukupi kebutuhan air untuk keperluan sehari-hari," kata Suhardiyanta, Ahad . "Jumlah wilayah serta jumlah penduduk yang terdampak, terus mengalami peningkatan. Mata air warga banyak yang sudah mengering," katanya.

"Dari koordinasi dengan BMKG, diperkirakan ada kemunduran musim hujan. Kami memiliki 301 tangki air bersih dan siap disalurkan jika datang permintaan," kata Astungkoro.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Aduh Pusing! Makin Banyak Perusahaan PHK KaryawanAduh Pusing! Makin Banyak Perusahaan PHK KaryawanPHK terjadi kembali, bahkan kian menjadi-jadi. Ribuan orang di berbagai belahan dunia kehilangan pekerjaan dalam waktu yang singkat.
Baca lebih lajut »

Warga Miskin Makin Membanjir di Tengah Ancaman Resesi GlobalWarga Miskin Makin Membanjir di Tengah Ancaman Resesi GlobalEkonomi menilai ancaman resesi ekonomi global akan meningkatkan kemiskinan di dalam negeri. Pasalnya, permintaan bakal turun, sehingga ekspor sulit meningkat.
Baca lebih lajut »

Anies Ingin Banyak Warga Gunakan Sepeda di JakartaAnies Ingin Banyak Warga Gunakan Sepeda di JakartaAnies akan mensterilkan jalur sepeda agar lebih nyaman.
Baca lebih lajut »

Cas Baterai HP Makin Cepat, 30 Menit Sudah PenuhCas Baterai HP Makin Cepat, 30 Menit Sudah PenuhTeknologi pengecasan baterai HP makin cepat saja, sebab kini dalam 30 menit baterai ponsel sudah bisa terisi penuh.
Baca lebih lajut »

Makin Susah Cari Kerja, Lulusan SMK Marak Jadi Driver OjolMakin Susah Cari Kerja, Lulusan SMK Marak Jadi Driver OjolTurunnya angka pengangguran di Indonesia bersamaan dengan meningkatnya pengangguran di tingkat lulusan SMA/SMK sederajat. Kok bisa? LowonganKerja Pengangguran via detikfinance
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-24 09:32:42