Giallorossi telah mendaftarkan kontrak pemain pada sistem Lega Serie A.
REPUBLIKA.CO.ID, ROMA --Ainsley Maitland-Niles diperkirakan akan berada di Roma hari ini. Dikutip dari Football-italia, Sabtu , ia akan melakukan debut Serie A pada Senin dini hari saat melawan Juventus.
Sehingga pemain berusia 24 tahun itu secara resmi bergabung dengan klub asal ibu kota Italia itu dengan status pinjaman selama enam bulan. Roma tidak memiliki kewajiban atau opsi untuk membeli Maitland-Niles secara permanen dari Arsenal pada Juni mendatang. Bek serba bisa itu menjalani pemeriksaan medis di Roma pada Rabu, dan mendarat di Italia pada Sabtu.
Pemain asal Inggris itu dilaporkan siap bermain dan kemungkinan akan menjadi starter di pertandingan Roma melawan Juventus. Sebab, Rick Karsdorp mendapat kartu merah saat Roma dikalahkan Milan. Sehingga Maitland-Niles akan segera menggantikan posisinya. Ia memainkan pertandingan kompetitif terakhirnya pada 20 November dalan kekalahan 4-0 Arsenal melawan Liverpool.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
AC Milan Kandaskan AS Roma di Giornata 20 Serie A14.06 BeritaSONORA - AC Milan Kandaskan AS Roma di Giornata 20 Serie A via kompasiana
Baca lebih lajut »
Serie A Teken Regulasi Covid-19, Bukan Jaminan Tak Ada Lagi Laga TertundaRegulasi ini akan berlaku mulai akhir pekan depan dengan Serie A ingin memastikan kalau tak ada lagi pertandingan yang tertunda karena Covid-19.
Baca lebih lajut »
Klasemen Serie A: AC Milan Pangkas Jarak dengan Inter MilanAC Milan memanfaatkan momen Inter Milan tak bertanding di pekan ini. Rossoneri memangkas jarak menjadi hanya satu poin.
Baca lebih lajut »
Serie A Italia: AC Milan Raih Kemenangan 3-1 Atas AS RomaAC Milan berhasil meraih hasil positif dengan menghajar AS Roma 3-1 di pekan ke 20. Hasil ini membawa Rosoneri menempel ketat pemuncak klasemen Inter Milan.
Baca lebih lajut »
Perdana Menteri Italia Khawatirkan Situasi Covid-19 di Serie A |Republika OnlinePerdana menteri Italia menyoroti banyak fan yang tidak mengenakan masker standar.
Baca lebih lajut »
RESMI: Arsenal Pinjamkan Ainsley Maitland-Niles Ke AS RomaSetelah gagal hijrah pada bursa transfer musim panas lalu, Ainsley Maitland-Niles resmi dipinjamkan ke AS Roma ⚡️ BursaTransfer Transfer
Baca lebih lajut »