Usai donasi APD tenaga medis dan dapur umum bagi yang terdampak COVID-19, Maia Estianty dukung gerakan merawat hewan terlantar saat pandemi corona.
CANTIKA.COM, Jakarta - Musisi Maia Estianty salah satu dari banyak selebriti yang menggalang dana untuk atasi wabah virus corona baru atau COVID-19 di Tanah Air. Terhitung sejak 19 Maret 2020, ia menginfokan penggalangan dana bersama bersama kitabisa.com.
Lalu pada pertengahan April 2020, Maia menjelaskan dana sumbangan selanjutnya akan digunakan untuk dapur umum. Tujuannya membantu masyarakat tidak mampu yang terkena dampak COVID-19. Untuk para pecinta hewan. Di pandemi ini banyak binatang terlantar yang dibuang dan tersia-sia, @olive_and_hers dan @pawlovesophy didukung saya, ME, membuat project shop and donate, setiap keuntungan dari penjualan masker ini akan digunakan untuk donasi bantuan hewan terlantar,"tulis Maia dalam keterangan foto di Instagram pada Ahad, 3 April 2020.Dalam unggahan itu, Maia tampak memakai masker warna hitam bertuliskan meow.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tips Menyimpan Daging, Buah, dan Sayur agar Tahan Lama |Republika OnlineSelama pandemi Covid-19, orang cenderung mengurangi frekuensi belanja.
Baca lebih lajut »
Pandemi Corona, Emma Stone Bagikan Tips Jaga Kesehatan MentalEmma Stone turut berpartisipasi dalam kampanye Child Mind Institute untuk menjaga kesehatan mental selama pandemi corona
Baca lebih lajut »
Ini Keistimewaan yang Didapat Ibu Hamil dan Menyusui Selama Pandemi CoronaKalangan ibu hamil dan menyusui menjadi salah satu fokus perhatian selama pandemi corona. IbuHamil
Baca lebih lajut »
Berkebun Jadi Kegiatan Baru yang Asyik dan Bikin SehatBerkebun bisa jadi alternatif kegiatan selama di rumah aja. Nggak cuma asyik, ternyata juga bikin sehat. Mau coba? TerhubungDariRumah
Baca lebih lajut »
Lakukan Sholat Tarawih di Rumah, Ini Niat dan Tata Cara IbadahnyaSelama pandemi Corona umat Islam dianjurkan untuk beribadah di rumah
Baca lebih lajut »