Mahfud MD Ungkap Komentar Firli Bahuri Soal Kasus Brigadir J: Sekelas Polsek Saja Bisa Selesai
PIKIRAN RAKYAT – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD mengatakan, dirinya sempat berbicara dengan Ketua KPK, Firli Bahuri terkait kasus Brigadir J.
Seperti yang diketahui, kasus penembakan yang menewaskan Brigadir Nofryansyah Yoshua alias Brigadir J terjadi di rumah dinas mantan Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo pada 8 Juli 2022. Saat ini, Polri telah menetapkan empat tersangka di antaranya Bharada E, Bripka RR, KM, dan Ferdy Sambo. Baca Juga: Potret Masa Lalu Diduga AKP Rita Yuliana dengan Suami Sah Bocor, sang Polwan Cantik Ternyata Berstatus Janda?
Diungkapkan Mahfud MD, Firli Bahuri menyebut kasus Brigadir J dinilainya sebagai perkara yang mudah untuk dipecahkan Polri.“Pak Menko kasus kayak gini kalau tidak ketemu itu kebangetan. Wong orang hilang tubuhnya terpisah, hanya orang masih dikubur dengan semen bisa ketemu kok gitu,” ujar Mahfud meniru ucapan Firli.Menurut Firli Bahuri, ungkap Mahfud, kasus kematian Brigadir J bahkan bisa diungkap oleh polisi di tingkat kepolisian sektor.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mahfud MD Ungkap Satu Tersangka Baru, Lagi-lagi Sopir Putri Candrawathi Istri Ferdy SamboPenyidik kembali menetapkan satu tersangka baru dalam kasus tewasnya Brigadir J. Kabar ini disampaikan oleh Menko Polhukam Mahfud MD. Tersangka berinisial K ...
Baca lebih lajut »
Menko Polhukam Mahfud MD Ungkap Sudah Ada Tiga Tersangka Pembunuhan Brigadir J, Siapa yang Terbaru?Kedua polisi tersebut merupakan sopir dan ajudan Putri Candrawathi yang merupakan istri Irjen Ferdy Sambo. menkopolhukam
Baca lebih lajut »
Mahfud Ungkap Komentar Firli Soal Kasus Brigadir J: Gampang Katanya, Polsek Aja Bisa | merdeka.comMahfud menyebut, kasus ini menjadi rumit lantaran diduga melibatkan pihak internal Polri. Maka harus diselesaikan dengan hati-hati.
Baca lebih lajut »
Mahfud Ungkap Komentar Firli Bahuri Soal Kasus Brigadir J: Gampang Katanya, Polsek Saja BisaMahfud Ungkap Komentar Firli Bahuri Soal Kasus Brigadir J: Gampang Katanya, Polsek Saja Bisa: Menko Polhukam Mahfud MD mengungkapkan komentar Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri tentang kasus Brigadir J. Menurut Firli, kasus ini…
Baca lebih lajut »
Mahfud MD Sebut Bharada E Bisa Bebas dari Hukuman | merdeka.comMahfud meminta agar Polri memfasilitasi Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) untuk memberi perlindungan kepada Bharada E. Tujuannya, agar Bharada E selamat dari penganiayaan atau diracun.
Baca lebih lajut »
Mahfud MD: Motif Pembunuhan Brigadir J Sensitif Hanya Boleh Didengar Orang DewasaMenteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD menyebut kasus pembunuhan Brigadir J diduga bermotif sensitif karena hanya boleh didengar oleh...
Baca lebih lajut »