Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati bertemu Menko Polhukam Mahfud Md di Kementerian Keuangan, Sabtu (11/3).
Keduanya bertemua membahas harta dan transaksi tak wajar pegawai Kemenkeu. Foto: Ilyas Fadilah/detikcom
Sri Mulyani mengatakan, ada 964 pegawai Kementerian Keuangan yang diduga punya harta tak wajar sejak 2007. Jumlah tersebut merupakan akumulasi yang diidentifikasi Kementerian keuangan dan Inspektorat Jenderal atau yang diidentifikasikan PPATK. Foto: Ilyas Fadilah/detikcom Pihaknya telah melakukan tindak lanjut terkait data tersebut. Ia pun menampik tuduhan seolah-sola tidak ada tindak lanjut dari Kementerian Keuangan. Foto: Ilyas Fadilah/detikcom
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ini Kata Sri Mulyani soal Transaksi Mencurigakan Rp 300 T di KemenkeuMenteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati menanggapi isu transaksi mencurigakan sebesar Rp300 triliun di Kementerian Keuangan
Baca lebih lajut »
Jawab Mahfud Md soal Transaksi Janggal Rp 300 T, Sri Mulyani Bilang BeginiMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati buka suara merespons transaksi janggal Rp 300 triliun di Kementerian Keuangan.
Baca lebih lajut »
Isu Transaksi Mencurigakan di Kemenkeu, Sri Mulyani Bilang Begini, TernyataMenteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati menanggapi isu transaksi mencurigakan sebesar Rp300 triliun di Kementerian Keuangan.
Baca lebih lajut »
Heboh Sri Mulyani Rangkap 30 Jabatan, Kemenkeu Sebut Amanah Undang-UndangKementerian Keuangan (Kemenkeu) menjelaskan, soal 30 jabatan yang dirangkap oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati.
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Rangkap 30 Jabatan, Staf Khusus Buka Suara!Kementerian Keuangan buka suara terkait Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati yang rangkap 30 jabatan.
Baca lebih lajut »
Mahfud Sebut Transaksi Janggal Rp 300 T, Sri Mulyani: Angkanya dari Mana?Sri Mulyani mempertanyakan cara perhitungan temuan Rp 300 triliun tersebut.
Baca lebih lajut »