Ali, sapaan akrabnya, terpilih menjadi Juara Persahabatan Duta GenRe Kota Tegal 2022
REPUBLIKA.CO.ID, TEGAL -- Mahasiswa Universitas BSI kampus Tegal, kembali meraih prestasi gemilang. Kali ini, prestasi ini datang dari mahasiswa Program Studi Teknologi Komputer Universitas BSI kampus Tegal yang mengikuti ajang Pemilihan Duta GenRe Kota Tegal 2022, Muhamad Ali Zaenal Abidin.
Sebagai Juara Persahabatan Duta GenRe Kota Tegal Tahun 2022, Ali menyampaikan perasaan bahagianya karena telah dipercaya mewakili Kota Tegal, untuk memberikan kontribusi terbaik sebagai Generasi Berencana. “Setelah menyandang gelar ini saya merasa senang tentunya, karena memiliki pengalaman baru, tanggung jawab baru, lingkungan baru yang akan bekerja sama selama setahun masa jabatan, dalam menjalankan program-program GenRe di wilayah Kota Tegal,” tutur Ali, Selasa.
“Saya sangat bersyukur karena didukung oleh kampus saya, yakni Universitas BSI kampus Tegal. Semua dosen dan staf didalamnya yang terlibat,” ungkapnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Isak Tangis Keluarga Iringi Pemakaman Komedian Eddy Gombloh di TPU Tegal AlurKomedian Eddy Gombloh meninggal dunia pada Kamis (4/8/2022). Hari ini (5/8/2022), Jenazah Eddy Gombloh dimakamkan di TPU Tegal Alur, Jakarta Barat.
Baca lebih lajut »
Terbaru! Jadwal, Rute, & Tarif KA Kaligung Semarang-TegalBeritaJateng Terbaru! Jadwal, Rute, & Tarif KA Kaligung Semarang-Tegal KAI121 KAKaligung jadwalKAKaligung tarifkeretaKAKaligung
Baca lebih lajut »
ASEAN Para Games 2022 - Terus Panen Emas, Menpora Yakin Indonesia Juara Umum - Bolasport.comSkuad Indonesia yang berlaga di ASEAN Para Games 2022 terus mendulang medali emas hal tersebut membuat Menpora yakin Indonesia juara umum.
Baca lebih lajut »
Aan Kurniawan-Akbar Maulana Juara Turnamen Berkuda The Jakarta MastersTurnamen berkuda The Jakarta Masters sudah selesai. Duet Kurnia Stable, M Akbar Kurniawan dan M Akbar Maulana, jadi juara. Selamat!
Baca lebih lajut »
Kawinkan Emas Beregu, Indonesia Juara Umum Blind Judo ASEAN Para Games 2022Indonesia menjadi juara umum blind judo ASEAN Para Games 2022 dengan mendapatkan sembilan medali emas. Kontingen Indonesia kembali berjaya di cabang olahraga blind...
Baca lebih lajut »
Pencak silat Indonesia juara umum kejuaraan dunia di MalaysiaTim pencak silat Indonesia sukses menyabet gelar juara umum di ajang The 19th World Pencak Silat Championship 2022 atau Kejuaraan Dunia Pencak Silat 2022 yang ...
Baca lebih lajut »