Madeleine Albright, Menlu Perempuan Pertama AS Tutup Usia | merdeka.com

Indonesia Berita Berita

Madeleine Albright, Menlu Perempuan Pertama AS Tutup Usia | merdeka.com
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 merdekadotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Madeleine Albright, Menlu Perempuan Pertama AS Tutup Usia

Dalam sebuah pernyataan, keluarga menyampaikan Albright meninggal karena kanker.

Presiden Joe Biden mengungkapkan penghormatannya untuk Albright dalam sebuah pernyataan panjang pada Rabu, menyebutnya"kekuatan" dan mengatakan bekerja dengan Albright selama 1990-an saat dia duduk di Komite Hubungan Luar Negeri Senat merupakan salah satu masa puncak kariernya di Senat.

"Ketika akhir Perang Dingin mengantarkan pada era baru interdependensi global, dia menjadi suara Amerika di PBB, lalu memimpin Departemen Luar Negeri, di mana dia menjadi semangat kekuatan penuh untuk kebebasan, demokrasi, dan hak asasi manusia," jelas Clinton dikutip dari CNN, Kamis . Terlahir dengan nama Maria Jana Korbelova di Praha pada 1937, Albright adlaah putri seorang diplomat Ceko. Dia dan keluarganya melarikan diri dari Ceko 10 hari setelah invasi Nazi. Pengalamannya tumbuh di negara komunis Yugoslavia dan melarikan diri ke AS membuatnya menjadi penentang totalitarianisme dan fasisme.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

merdekadotcom /  🏆 36. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-09 19:59:28