Madame Tussauds Luncurkan Patung Lilin Presiden dan Wakil Presiden AS

Indonesia Berita Berita

Madame Tussauds Luncurkan Patung Lilin Presiden dan Wakil Presiden AS
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Madame Tussauds di Times Square New York hari Selasa (18/1) memperkenalkan patung lilin Presiden Amerika Joe Biden dan Wakil Presiden Kamala Harris untuk menandai satu tahun pertama mereka menjabat.

Madame Tussauds di Times Square New York hari Selasa memperkenalkan patung lilin Presiden Amerika Joe Biden dan Wakil Presiden Kamala Harris untuk menandai satu tahun pertama mereka menjabat.

Sudah menjadi tradisi bagi Madame Tussauds untuk membuat patung lilin setiap presiden Amerika, tetapi baru pertama kali museum itu juga membuat patung lilin wakil presiden. Para tamu dapat berpose dengan patung lilin mirip Biden dan Harris dalam pengaturan yang dibuat seakan-akan tampak seperti di kantor presiden.

Pembuatan setiap patung lilin membutuhkan waktu sekitar enam bulan. Satu tim seniman di London meneliti ratusan foto untuk membentuk fitur Biden dan Harris. Patung lilin Biden dan Harris mengenakan busana yang mereka kenakan saat upacara pelantikan presiden ke-46 pada 20 Januari 2021.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

voaindonesia /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pertikaian Cebong dan Kampret Jadi Alasan Perlunya 'Presidential Threshold' DihapusPertikaian Cebong dan Kampret Jadi Alasan Perlunya 'Presidential Threshold' DihapusMenginginkan jaminan adanya pasangan calon presiden dan wakil presiden lebih dari dua pada Pemilu 2024, Lieus Sungkharisma ingin 'presidential threshold' dihapuskan atau setidaknya diturunkan.
Baca lebih lajut »

Jokowi Disebut Sudah Kantongi Calon Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara, Siapa Dia?Jokowi Disebut Sudah Kantongi Calon Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara, Siapa Dia?Presiden Joko Widodo (Jokowi) memiliki kewenangan penuh menunjuk Kepala dan Wakil Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara. Presiden Joko Widodo (Jokowi) memiliki kewenangan...
Baca lebih lajut »

Tiga Menteri Paparkan Visi Jokowi Bangkitkan Ekonomi IndonesiaTiga Menteri Paparkan Visi Jokowi Bangkitkan Ekonomi IndonesiaVisi Pemerintahan Presiden Joko Widodo-Wakil Presiden KH Maruf Amin sejalan dengan komitmen PDIP untuk berfokus membawa Indonesia bangkit
Baca lebih lajut »

Menilik Perjalanan Karir Ryamizard Ryacudu, eks Menhan yang Ikut Terseret Kasus Pengadaan SatelitMenilik Perjalanan Karir Ryamizard Ryacudu, eks Menhan yang Ikut Terseret Kasus Pengadaan SatelitRyamizard menjelaskan keputusan menyewa satelit karena ada unsur kedaruratan dan perintah dari Presiden Joko Widodo.
Baca lebih lajut »

Soal Ibu Kota Negara Baru, Ridwan Kamil yang Penting Bisa Membanggakan Masyarakatnya - Pikiran-Rakyat.comSoal Ibu Kota Negara Baru, Ridwan Kamil yang Penting Bisa Membanggakan Masyarakatnya - Pikiran-Rakyat.comRidwan Kamil mengatakan ibu kota selalu dibangun berdasarkan sudut pandang dan keinginan seorang presiden.
Baca lebih lajut »

Ketua DPR minta Presiden segera kirim Surpres RUU TPKSKetua DPR minta Presiden segera kirim Surpres RUU TPKSKetua DPR RI Puan Maharani meminta Presiden Joko Widodo segera mengirimkan Surat Presiden (Surpres) terkait pembahasan lanjutan pengesahan Rancangan ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 20:48:07