Ada lima kriteria yang harus dipenuhi investasi asing jika ingin masuk ke Indonesia.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah tetap mengedepankan aturan praktis atau rule of thumb bagi investasi asing yang masuk ke dalam negeri. Tujuannya agar kedua pihak dapat saling menguntungkan.
Ia menegaskan, ada lima kriteria yang harus dipenuhi investasi asing jika ingin masuk ke Indonesia. Di antaranya, teknologinya harus ramah lingkungan. Melalui investasi asing, kata dia, bangsa ini dapat mengejar ketertinggalan."Jadi memang harus ada yang mengalah. Masa kita mau menang sendiri?" tegas Luhut.
"Nah yang mau ini Tiongkok. Misalnya apa? Bagaimana mengekstrak dari nickel ore itu bahan untuk lithium baterai. Sekarang kita kirim anak-anak Indonesia sudah hampir dua tahun belajar ke China," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Luhut Tegaskan RI Belum Terima Turis Asing Hingga Akhir 2020Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Indonesia belum akan membuka sektor pariwisata untuk turis asing hingga akhir 2020.
Baca lebih lajut »
Luhut sebut ada kemungkinan resesi, tapi harus optimistisMenteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan meski ada kemungkinan resesi yang dihadapi Indonesia, tapi harus tetap ...
Baca lebih lajut »
Luhut Bicara Resesi: Kemungkinan Itu Ada, tapi Harus OptimisLuhut mengakui, kemungkinan resesi itu ada, tetapi ia optimistis pertumbuhan ekonomi Indonesia akan kembali positif di kuartal III-2020. LuhutBinsarPandjaitan via detikfinance
Baca lebih lajut »
Pulihkan Pariwisata, Luhut Siapkan Program Bule Work From BaliLuhut Binsar Panjaitan sedang mengkaji program pemulihan pemulihan pariwisata di Indonesia. Salah satunya adalah dengan mendorong tenaga kerja asing yang telah berada di Tanah Air untuk bekerja di Bali. luhut pariwisata bali
Baca lebih lajut »
Luhut: Ini 3 Komitmen Pemerintah Tingkatkan Wisata dan Ekonomi KreatifPemerintah terus berupaya untuk mulai membangun destinasi berkualitas dengan menganggarkan stimulus PEN Rp 3,8 triliun untuk sektor pariwisata.
Baca lebih lajut »