LPSK menyebut istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi diduga mengalami gejala gangguan kesehatan jiwa, Kamaruddin Simanjuntak merespons, pedas. LPSK
- Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban menyebut istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi diduga mengalami gejala gangguan kesehatan jiwa.Merespons itu, pengacara keluarga Brigadir Nofryansah Yosua Hutabarat alias Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak menilai dugaan Putri mengalami gangguan mental, hanya rekayasa belaka."Itu dibuat-buat gangguan jiwa. Bukan gangguan jiwa," kata Kamaruddin di Bareskrim Polri, Rabu .
Menurut Kamaruddin, dugaan Putri hanya sekadar rekayasa mengalami gangguan mental karena masih bisa menjenguk sang suami, Ferdy Sambo di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, beberapa waktu lalu.Baca Juga:
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
LPSK Tolak Lindungi Istri Sambo: Permohonan Ibu P JanggalLPSK menolak permohonan perlindungan terhadap istri mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi
Baca lebih lajut »
IPW Soal Kasus Penyuapan Irjen Ferdy Sambo kepada LPSK: Supaya Muluskan Skenario PalsuIPW melihat upaya Irjen Ferdy Sambo menyuap LPSK sebagai cara muluskan skenario palsu.
Baca lebih lajut »
Pertanyakan Pelecehan Seksual Istri Irjen Ferdy Sambo, Psikolog Forensik: Ada 2 AlasanAhli Psikologi Forensik Reza Indragiri menyangsikan laporan pelecehan seksual dari istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, karena dua alasan.
Baca lebih lajut »
Polri Agendakan Pemeriksaan Istri Irjen Ferdy SamboTim khusus Polri telah mengagendakan pemeriksaan istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi. Pemeriksaan ini guna mengusut tuntas kasus tewasnya Brigadir J.
Baca lebih lajut »
Tegas, LPSK Tolak Lindungi Istri Ferdy Sambo Karena Status HukumnyaUsai terseret, istri Irjen Pol. Ferdy Sambo yakni Putri Candrawathi alias PC tidak mendapatkan perlindungan hukum dari LPSK
Baca lebih lajut »
TERBARU - LPSK Tolak Beri Perlindungan pada Istri Ferdy Sambo dalam Kasus Dugaan Pelecehan SeksualWakil Ketua LPSK, Susilaningtyas menyatakan berdasarkan Sidang Majelis Pimpinan LPSK pada 15 Agustus 2022 memutuskan untuk menolak permohonan dari ibu PC.
Baca lebih lajut »