LPSK Mengaku Tak Menerima Surat Permohonan Penayangan Wawancara Richard Eliezer di Kompas TV TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta -Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban mengaku tidak menerima surat permohonan dari Kompas TV untuk menayangkan wawancara Richard Eliezer Pudihang Lumiu.“Kalau persetujuan yang dimaksud adalah permintaan dari pihak yang mewawancarai kepada LPSK atas persetujuan pelaksanaan wawancara tersebut. Nah itu yang tidak terjadi.
Kompas TV Nyatakan Prosedur Sudah DilaluiSebelumnya, Pemimpin Redaksi Kompas TV Rosianna Silalahi mengatakan telah memberikan tembusan surat permohonan wawancara kepada LPSK. Kemudian, kata Rosi, LPSK mengirim surat meminta wawancara dengan Richard tidak ditayangkan. Apabila tetap ditayangkan, maka status Richard akan dicabut.“LPSK sudah mendapat tembusan surat untuk perizinan. Ketika LPSK memutuskan status Richard, maka ini tindakan mengkambinghitamkan media.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
LPSK Cabut Perlindungan ke Richard Eliezer, Berikut Bentuk Perlindungan LPSKPerlindungan LPSK terhadap saksi dijelaskan dalam pasal di UU Nomor 13 Tahun 2006 tentang Perlindungan Saksi dan Korban, di antaranya sebagai berikut:
Baca lebih lajut »
Pengacara: Saya Sesalkan dan Sayangkan LPSK Hentikan Perlindungan ke Richard EliezerLPSK resmi menghentikan status terlindung dari Richard Eliezer lantaran menjadi narasumber acara di Kompas TV.
Baca lebih lajut »
LPSK Setop Perlindungan untuk Richard Eliezer!Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban atau LPSK mencabut perlindungan untuk Bharada Richard Eliezer.
Baca lebih lajut »
Richard Eliezer Tak Lagi Dilindungi LPSK, Usai Wawancara dengan TV'Secara resmi, LPSK sudah menyerahkan penghentian perlindungan kepada yang bersangkutan,' kata Tenaga Ahli Perlindungan LPSK, Syahrial M Wiryawan.
Baca lebih lajut »
LPSK cabut perlindungan untuk Richard EliezerLembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) mencabut perlindungan untuk Bharada Richard Eliezer dalam kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua ...
Baca lebih lajut »
Alasan LPSK Cabut Perlindungan ke Richard Eliezer, Wawancara di TV Tanpa IzinLPSK resmi mencabut perlindungan atas status justice collaborator (JC) Richard Eliezer atau Bharada E di kasus pembunuhan Brigadir J.
Baca lebih lajut »