Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret (FT UNS) Solo kembali mengajukan Program Lompatan Kreatif UNS pada 2022 guna mempercepat pencapaian indikator kinerja utama (IKU) UNS.
SOLOPOS.COM - Jajaran civitas academica Fakultas Teknik UNS Solo berfoto bersama saat International Workshop Engineering Education 2022, belum lama ini.– Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Solo kembali mengajukan Program Lompatan Kreatif UNS pada 2022 guna mempercepat pencapaian indikator kinerja utama UNS sebagai Perguruan Tinggi Negeri Berbadan Hukum .
Menurut penanggung jawab program, Prof. Dr. Wahyudi Sutopo, S.T., M.Si, penguatan SDM itu dilakukan melalui kerja sama dengan PT QS 100 dan dunia usaha dunia industri. “Kaitan upaya pengembangan Fakultas Teknik dan sumber daya yang dimiliki antara lain menargetkan sekurangnya dua dari tujuh program studi S1 membuka/melakukan rintisan kelas internasional, memiliki sebanyak 59 riset grup dan sebagian telah memiliki kapasitas riset berjejaring nasional dan internasional dengan hibah riset yang besar, memiliki sebanyak lima jurnal yang telah bereputasi global dan terindeks SINTA.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ini Lima Prodi Baru Fakultas Kedokteran Unair Plus Keunggulannya - JawaPos.comFakultas Kedokteran (FK) Unair Surabaya terus berupaya meningkatkan kualitas pendidikan. Tahun ini ada lima program studi (prodi) baru yang akan dibuka.
Baca lebih lajut »
UP2P Fakultas Hukum Universitas Jayabaya Gelar Kegiatan Peduli Gempa CianjurUnit Penelitian Pengabdian Masyarakat dan Publikasi (UP2P) Universitas Jayabaya bersama Senat Mahasiswa melakukan aksi sosial bagi para korban gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Baca lebih lajut »
Dosen FK Unair: Waspadai Gejala Stroke Jika Alami Hal IniDokter Spesialis Radiologi Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (FK Unair) menjelaskan gejala stroke dan penanganan stroke.
Baca lebih lajut »
SD Negeri 01 Payakumbuh: Belajar Kreatif, Bikin Murid SenangBelajar dari usia dini merupakan kegiatan yang menyenangkan untuk seluruh anak dalam mengenal berbagai benda.
Baca lebih lajut »
Dukung Digitalisasi, Universitas BSI Inisiasi Pembentukan Pontianak Digital Kreatif Forum |Republika OnlinePontianak Digital Kreatif Forum (PDKF) akan percepat perkembangan ekonomi Pontianak.
Baca lebih lajut »
Sandiaga Uno Yakin Pencabutan PPKM Bakal Genjot Minat PariwisataSandiaga Uno menilai pencabutan PPKM akan berdampak positif terhadap kinerja di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif.
Baca lebih lajut »