Duel Madura United Vs PS Barito Putera bakal tersaji dalam kompetisi Liga 1 musim 2022/2023. Simak informasi link live streaming-nya di akhir artikel ini.
Menjelang laga perdana Liga 1 musim ini, Madura United bertekad untuk mempertahankan rekor tidak terkalahkan di laga pembuka. Tercatat dari musim 2017/2018, tim yang mempunyai julukan 'Laskar Sape Kerrab' itu berhasil meraih 4 kali menang dan sekali imbang.
Kendati demikian, rekor itu bisa saja tercoreng dengan kekalahan jika Madura United tidak melakukan evaluasi maupun persiapan yang matang. Sebab, berkaca dari Piala Presiden 2022, Slamet Nurcahyo Cs tidak bisa menampilkan performa yang menjanjikan dengan hanya finis di peringkat ke-4 Grup B dengan lima poin dari 4 kali berlaga.
Walau tersingkir oleh Arema FC di babak perempat final Piala Presiden 2022, setidaknya Barito Putera berhasil menahan imbang 0-0 hingga waktu normal 90 menit usai. Dan, memaksa laga lanjut ke babak adu penalti.Menghadapi Madura United, Dejan Antonic selaku pelatih Barito Putera mengatakan bahwa para pemainnya sudah siap tampil menghadapi Madura United.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Madura United Vs Barito Putera, Laga Akan Beda dengan Piala PresidenMadura United sudah cukup familiar untuk menghadapi Barito Putera pada pekan pertama Liga 1 2022-2023.
Baca lebih lajut »
Madura United Vs Barito Putera, Tekad Main Terbuka di Depan SuporterPelatih Madura United Fabio Lefundes mengatakan bermain di kandang saat melawan Barito Putera membuat tim nyaman bermain menyerang.
Baca lebih lajut »
Link Live Streaming Madura United Vs Barito Putera, Kickoff 18.15 WIBLaga Madura United vs Barito Putera pada pekan perdana Liga 1 2022-2023 bisa disaksikan melalui live streaming pada Sabtu (23/7/2022) pukul 18.15 WIB.
Baca lebih lajut »
Bali United Vs Persija Dulu, Berikut Jadwal Laga Berat Bali United di 10 Pekan Pertama,Bali United menjadi salah satu tim yang sepak terjangnya di nantikan di Liga 1 2022-2023. Pada pekan pertama, Bali United vs Persija Jakarta.
Baca lebih lajut »
Jadwal Siaran Langsung Liga 1: Borneo Vs Arema FC, Bali United Vs PersijaLaga Bali United vs Persija dan Borneo FC vs Arema FC termuat dalam jadwal Liga 1 2022-2023 akhir pekan ini.
Baca lebih lajut »
Jadwal Man United Vs Aston Villa dan PSG Vs Urawa Reds Sore IniSore ini, Manchester United akan beruji tanding dengan Aston Villa, sedangkan Paris Saint-Germain ditantang Urawa Red Diamonds.
Baca lebih lajut »