Timnas Spanyol dan Timnas Georgia akan berhadapan di babak 16 besar Euro 2024. Pertandingan Spanyol vs Georgia ini akan kick-off Senin, 1 Juli 2024, 02:00 WIB, siaran langsung RCTI dan live streaming Vision+.
Spanyol finis sebagai juara Grup B dengan sempurna. Spanyol mengemas tiga kemenangan dalam tiga pertandingan, mencetak total lima gol, dan tak sekali pun kebobolan. Sementara itu, tim debutan Georgia lolos ke babak 16 besar sebagai peringkat tiga Grup F. Georgia finis dua poin di belakang Portugal dan Turki, serta unggul tiga poin atas Republik Ceko. Kompetisi: Euro 2024 - Babak 16 BesarPertandingan: Spanyol vs Georgia Stadion: RheinEnergieStadion Hari, tanggal: Senin, 1 Juli 2024Jam: 02.
PERHATIAN: Live streaming Euro 2024 di Vision+ bisa dinikmati dengan berlangganan paket Euro 2024 seharga Rp99 ribu. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net. 5 pertemuan terakhir20/11/23 Spanyol 3-1 Georgia 08/09/23 Georgia 1-7 Spanyol 06/09/21 Spanyol 4-0 Georgia 28/03/21 Georgia 1-2 Spanyol 08/06/16 Spanyol 0-1 Georgia .
Spanyol Georgia Live Streaming Euro Euro Piala Eropa
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Euro 2024 Hari Ini, Senin 1 Juli 2024: Spanyol vs GeorgiaBerikut jadwal pertandingan Euro 2024 hari ini, Senin 1 Juli 2024 antara Timnas Spanyol vs Timnas Georgia.
Baca lebih lajut »
Jadwal Euro 2024 Hari Ini, Selasa 25 Juni 2024: Albania vs SpanyolBerikut jadwal pertandingan Euro 2024 antara Timnas Albania vs Timnas Spanyol pada hari Selasa, 25 Juni 2024.
Baca lebih lajut »
Jadwal Euro 2024 Hari Ini, Jumat 21 Juni 2024: Spanyol vs ItaliaBerikut jadwal pertandingan Euro 2024 antara Timnas Spanyol dengan Timnas Italia pada Jumat, 21 Juni 2024.
Baca lebih lajut »
Tonton Link Live Streaming Euro 2024 Spanyol vs Kroasia 15 Juni 2024, Segera DimulaiPertandingan Euro 2024 antara Spanyol melawan Kroasia akan dimulai pada pukul 23.00 WIB.
Baca lebih lajut »
Jadwal Euro 2024 Hari Ini, Sabtu 15 Juni 2024: Spanyol vs KroasiaBerikut jadwal pertandingan Euro 2024 antara Timnas Spanyol lawan Timnas Kroasia pada hari Sabtu, 15 Juni 2024.
Baca lebih lajut »
Link Live Streaming Euro 2024 Spanyol vs Kroasia 15 Juni 2024Spanyol akan menghadapi Kroasia pada laga pertama mereka Euro 2024 mulai pukul 23.00 WIB nanti malam.
Baca lebih lajut »