Agar paru tetap sehat, lakukan pencegahan terhadap pajanan dan jaga daya tahan tubuh.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perhimpunan Dokter Paru Indonesia mengatakan bahwa menjaga daya tahan tubuh dapat melindungi paru-paru agar tetap sehat. Hal itu juga dapat membantu melindungi paru dari pajanan asap.
Baca Juga Andika mengatakan, ada banyak upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga daya tahan tubuh dalam kaitannya untuk menjaga kesehatan paru. Salah satunya adalah dengan menjaga nutrisi tubuh lewat konsumsi makanan yang bernutrisi, terutama yang mengandung banyak kalori dan protein. Sementara itu, bagi orang-orang yang tidak merokok, Andika mengimbau agar mereka menjauhi orang-orang yang sedang merokok guna mencegah kemungkinan menjadi perokok pasif. Lingkungan yang memiliki kualitas udara tidak sehat atau terdapat asap juga perlu dihindari.Penggunaan masker menjadi cara yang efektif untuk menghindari paparan polutan. Masker apa yang terbaik?
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
7 Manfaat Hebat Kulit JerukJangan buru-buru buang kulit jeruk karena ternyata kulit jeruk mengandung vitamin C tinggi yang bermanfaat untuk daya tahan tubuh dan kesehatan kulit.
Baca lebih lajut »
Pro Kontra Kurangi Konsumsi Daging Merah dan KesehatanPara peneliti masih berdebat perlukan mengurangi konsumsi daging merah untuk kesehatan tubuh.
Baca lebih lajut »
Tips Menjaga Paru-Paru Tetap SehatHal yang terpenting lainnya untuk menjaga paru tetap sehat yakni berhenti merokok.
Baca lebih lajut »
Bagian dari Olahraga Berprestasi adalah Kerja Keras dan Menjaga KesehatanKerja keras, disiplin, sekaligus kemampuan menjaga kesehatan adalah bagian dari nilai olahraga berprestasi.
Baca lebih lajut »