Bansos Jabar berupa bantuan tunai dan pangan non tunai senilai Rp500 ribu sendiri, merupakan upaya Pemda Provinsi Jabar untuk melebarkan rentang persentase kelompok rawan miskin atau miskin baru akibat pandemi ini. Bansos
jpnn.com, BANDUNG - Jutaan warga berpenghasilan rendah termasuk miskin baru akibat pandemi COVID-19 di Jawa Barat akan menerima bantuan sosial total senilai Rp500 ribu dari Pemerintah Daerah Provinsi Jabar. Gubernur Jabar Ridwan Kamil mengatakan, bansos tersebut merupakan salah satu dari tujuh pintu bantuan kepada warga terdampak pandemi COVID-19, khususnya di zona merah persebaran yaitu Jakarta-Bogor-Depok-Tangerang-Bekasi .
Rinciannya, bantuan tunai sebesar Rp150 ribu per keluarga per bulan dan bantuan pangan non tunai mulai beras 10 kg, terigu 1 kg, Vitamin C, makanan kaleng 2 kg , gula pasir 1 kg, mi instan 16 bungkus, minyak goreng 2 liter, dan telur 2 kg, senilai Rp350 ribu per keluarga per bulan. Bantuan tunai dan pangan non tunai dari Pemda Provinsi Jabar dengan anggaran sebesar kurang lebih Rp4,6 triliun dari APBD itu rencananya disalurkan selama empat bulan dari April hingga Juli.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemprov Jabar Fasilitasi 86 Warga Jabar Pulang dari Saudi |Republika Online86 warga Jabar dari Saudi akan menjalani tes swab.
Baca lebih lajut »
Tampung di Hotel Bintang Lima, Gubernur Jabar Sambangi Tenaga Medis Perawat Pasien COVID-19Para tenaga medis yang terdiri dari dokter, perawat, dan kru rumah sakit lainnya yang telah merawat pasien COVID-19, telah tinggal di hotel sejak minggu lalu. Covid-19
Baca lebih lajut »
Lima Daerah Jabar Sepakat Ajukan Status PSBB BersamaanKesepakatan itu tercetus saat Gubernur Jabar Ridwan Kamil menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) dengan lima kepala daerah (Bodebek) melalui video conference di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Selasa (7/4/20) malam. PSBB
Baca lebih lajut »
Lima Tahap Pemeriksaan Sampel COVID-19 di Labkesda JabarProvinsi Jawa Barat (Jabar) memiliki Balai Pengembangan Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda) Provinsi Jabar sebagai salah satu laboratorium yang ditunjuk dalam pemeriksaan sampel COVID-19. Covid-19
Baca lebih lajut »
Banyak Sekolah Teracam Tutup, Ubaid: Berikan Bansos untuk Guru HonorerSekolah bukan hanya negeri, swasta juga banyak berkontribusi untuk kemajuan pendidikan di Indonesia. guruhonorer
Baca lebih lajut »
Mensos: Tak Usah Ribut Data Bansos, Semua Bisa Diselesaikan dengan kekeluargaanMensos berharap semua warga mendapatkan bantuan sembako dari pemerintah secara merata.
Baca lebih lajut »